TOPIK
KPK Tangkap Bupati Ponorogo
-
KPK periksa 80 saksi terkait dugaan suap jabatan hingga korupsi proyek Monumen Reog yang menyeret Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko.
-
KPK sita senjata api dan dokumen saat geledah kantor PT WSS di Surabaya, Jatim, kontraktor proyek Monumen Reog Ponorogo, ungkap dugaan suap proyek
-
Ini lah sosok Relelyanda Solekha Wijayanti, anggota DPRD Ponorogo yang rumahnya digeledah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
-
KPK geledah rumah pensiunan pejabat Disbudparpora Ponorogo, Jatim, dan bawa koper diduga berisi dokumen proyek Monumen Reog.
-
KPK geledah rumah pensiunan pejabat Disbudparpora Ponorogo, Jatim, terkait pengembangan kasus OTT Bupati Sugiri Sancoko.
-
Istri Sekda Ponorogo Agus Pramono ungkap kondisi suaminya dalam tahanan KPK terkait kasus suap jabatan. Keluarga tetap berdoa.
-
KPK geledah kantor PT WSS terkait kasus Ponorogo, sita dokumen dan ponsel. Erlangga Satriagung siap kooperatif jika dipanggil penyidik.
-
KPK geledah kantor PT WSS, rekanan proyek Monumen Reog Ponorogo di Surabaya, Tatim, terkait pengembangan kasus OTT Sugiri Sancoko.
-
KPK geledah kantor kontraktor rekanan proyek Monumen Reog Ponorogo di Surabaya, Jatim, terkait kasus korupsi yang menjerat Bupati Sugiri Sancoko.
-
Inilah sosok Gulang Winarno, mantan Kadis Lingkungan Hidup Ponorogo yang menggugat Sugiri Sancoko dan Agus Pramono setelah kena OTT KPK.
-
Usai terjerat OTT KPK, Bupati Ponorogo nonaktif, Sugiri Sancoko digugat eks pejabat terkait mutasi yang diduga cacat hukum
-
Inilah rekam jejak Agus Sugiharto, yang resmi menjabat sebagai Pelaksana Harian (Plh) Sekretaris Daerah (Sekda) Ponorogo.
-
Plt Bupati Ponorogo, Lisdyarita menunjuk Agus Sugiarto sebagai Plh Sekda Ponorogo, Jatim, menggantikan Agus Pramono yang terjerat OTT KPK
-
Mutasi 138 pejabat Ponorogo, Jatim, dipastikan sah meski Bupati Sugiri terjaring OTT KPK. Semua pejabat sudah duduki jabatan baru.
-
3 hari KPK geledah Ponorogo, Jatim, sita uang, dokumen dan mobil mewah terkait kasus OTT Bupati Sugiri Sancoko. Penyelidikan terus berkembang.
-
Mutasi 138 ASN Ponorogo, Jatim, ditinjau ulang setelah Bupati Sugiri Sancoko terjaring OTT KPK. ASN bingung soal status jabatan.
-
di tengah penyidikan kasus korupsi Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko, KPK menggeledah rumah Dirut RSUD Ponorogo, dr Yunus Mahatma.
-
Kepala DPUPKP Ponorogo angkat bicara perihal penggeledahan kantor dan mobil dinasnya oleh Komisi Pemberantasan Korupsi
-
Harta kekayaan Direktur RSUD dr Harjono Ponorogo dr Yunus Mahatma menjadi sorotan setelah KPK menggeledah rumahnya.
-
KPK menggeledah diduga milik Direktur RSUD dr Harjono Ponorogo, dr Yunus Mahatma, Kamis malam (13/11/2025) di Jalan Sumatera, Manguharjo, Madiun
-
KPK juga menemukan 25 unit sepeda dengan berbagai merk ternama di rumah Yunus Mahatma di Kota Madiun
-
Penyidik KPK menggeledah rumah Direktur RSUD Dr Harjono Ponorogo, dr Yunus Mahatma, di Jalan Sumatera Kota Madiun
-
KPK geledah kantor DPUPKP Ponorogo, Jatim, selama 5 jam, keluar bawa 3 koper dokumen, diduga terkait proyek Monumen Reog dan Museum Peradaban.
-
KPK geledah Kantor DPUPKP Ponorogo, Jatim, diduga terkait proyek Monumen Reog dan Museum Peradaban, lanjutan OTT Bupati Sugiri Sancoko.
-
Plt Bupati Ponorogo, Jatim, Lisdyarita sidak layanan publik pastikan pelayanan normal pasca OTT KPK menjerat Sugiri Sancoko.
-
KPK geledah kantor Disbudparpora Ponorogo, Jatim, dan mobil kepala dinas, amankan tiga koper dokumen terkait dugaan korupsi proyek Monumen Reog
-
Inilah sosok Indah Pertiwi, selebgram Ponorogo yang rumahnya digeledah oleh KPK usai kena OTT KPK Bupati Sugiri Sancoko.
-
KPK mendalami dugaan korupsi pada proyek pengadaan barang dan jasa di lingkungan Pemkab Ponorogo, Jawa Timur.
-
erungkap perbedaan kekayaan Bupati Ponorogo (nonaktif) Sugiri Sancoko dengan Wabup yang kini menjadi Plt Bupati, Lisdyarita, selama menjabat.
-
KPK menggeledah di enam lokasi berbeda di wilayah Ponorogo, Selasa (11/11/2025) termasuk rumah dinas Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko.