Hujan Hambat Pekerjaan Besar, Proyek Pasar Ngadiluwih Kediri Terlambat 20 Persen Jelang Deadline
Pembangunan Pasar Ngadiluwih ditargetkan selesai dalam 241 hari kerja setelah penandatanganan kontrak pada 23 April 2025.
Penulis: Isya Anshori | Editor: Deddy Humana
surya/isya anshori
PEMBANGUNAN TERLAMBAT - Area Pasar Ngadiluwih di Desa Purwokerto Kediri yang dipagari. Disperdagin mengungkapkan bahwa keterlambatan sebagian pekerjaan menjadi perhatian serius pemerintah daerah.
Menurut Tutik, salah satu strategi percepatan yang bisa dilakukan adalah menerapkan sistem pekerjaan simultan atau dikerjakan bersamaan untuk menghemat waktu.
Meski waktu semakin sempit, Disperdagin berharap revitalisasi Pasar Ngadiluwih dapat tuntas tepat waktu sehingga pedagang bisa segera menempati tempat baru yang lebih aman, modern, dan berkarakter budaya.
"Kita berharap tidak ada yang namanya putus kontrak, namun demikian kami dari direksi tetap melakukan pengendalian optimal agar selesai," tandasnya. *****
Tags
revitalisasi Pasar Ngadiluwih
Pasar Ngadiluwih Kediri
proyek pasar terlambat
hujan hambat proyek pasar
Disperdagin Kediri
pemutusan kontrak rekanan
Kediri
SURYA.co.id
Meaningful
Multiangle
Baca Juga
| Pendakian Gunung Lawu Via Cemorosewu Magetan Tetap Dibuka meski Kondisi Cuaca Sedang Tak Menentu |
|
|---|
| UMK Kediri Sudah Naik 6,5 Persen, Disnaker Menanti Arahan Pemerintah Pusat Untuk Tahun 2026 |
|
|---|
| Gandeng PLN, Pemkot Mojokerto Awasi Pemasangan Penerangan Jalan Umum di Pemukiman Padat Penduduk |
|
|---|
| Siapkan Solusi Banjir Kota, Pemkab Trenggalek Bangun Irigasi di 2 Titik Rawan |
|
|---|
| Gus Iqdam Dilibatkan Ops Zebra Semeru di Kota Blitar, Jadikan Santri Teladan Tertib Berlalu Lintas |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Pasar-Ngadiluwih-Kediri-1.jpg)