STATUS yang Dibisukan di WhatsApp Tak Muncul Gegara Fitur Saluran? Begini Cara Menemukannya
Bagi pengguna yang pernah membisukan status WhatsApp seseorang dan sekarang kebingungan mencari akibat fitur saluran? Simak informasi berikut ini.
Penulis: Akira Tandika Paramitaningtyas | Editor: Musahadah
Cara mengaktifkan kembali status yang telah dibisukan
Berikut ini cara untuk mengaktifkan kembali update status kontak yang sebelumnya dibisukan:
- Buka WhatsApp
- Klik tab menu "Pembaruan"
- Klik "Lainnya" berupa ikon titik tiga di sebelah kanan "Status"
- Klik "Pembaruan yang Dibisukan"
- Selanjutnya status yang telah dibisukan akan kembali muncul
- Klik lama pada nama yang statusnya ingin kembali diaktifkan
- Klik "Bunyikan".
Dengan cara ini maka status akan kembali tampil di daftar pembaruan terkini.
Sementara itu, jika ingin menambah daftar kontak yang statusnya ingin dibisukan, caranya yakni:
- Buka WhatsApp
- Klik tab menu "Pembaruan"
- Klik lama pada pembaruan status yang ingin disembunyikan
- Ketuk "Bisukan".
Tags
saluran WhatsApp
Fitur WhatsApp
status WhatsApp dibisukan
surabaya.tribunnews.com
SURYA.co.id
Baca Juga
| Buat Inovasi Layanan Online, Dispendukcapil Kota Blitar: Tingkatkan Layanan Adminduk ke Warga |
|
|---|
| Eks Ketua PN Jombang Digugat Karena Membangun Di Tanah Milik Dokter, Sempat 3 Kali Mangkir Sidang |
|
|---|
| Hanya Dibuka 8 Hari, Berikut Jadwal Kunjungan Eksplorasi Sejarah Surabaya di Gedung Singa |
|
|---|
| Gencarkan Edukasi Toko Bebas Pelanggaran Cukai, Pemkot Kediri: Tekan Peredaran Rokok Ilegal |
|
|---|
| Petrokimia Gresik Gandeng Kejaksaan, Jamin Kepastian Hukum Dalam Penguatan Swasembada Pangan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/STATUS-yang-Dibisukan-di-WhatsApp-Tak-Muncul-Gegara-Fitur-Saluran-Begini-Cara-Menemukannya.jpg)