Megawati Tiba di Blitar, Hadiri Makan Siang Bersama Kader PDIP Jawa Timur
Megawati Soekarnoputri tiba di Blitar, Jatim, hadiri makan siang bersama kader PDIP dan dijadwalkan ziarah ke makam Bung Karno, Jumat (31/10/2025)
Penulis: Samsul Hadi | Editor: Cak Sur
Ringkasan Berita:
SURYA.CO.ID, KOTA BLITAR - Ketua Umum PDI Perjuangan (PDIP sekaligus Presiden ke-5 Republik Indonesia, Megawati Soekarnoputri, tiba di Pendopo Ronggo Hadi Negoro Kabupaten Blitar, Jawa Timur (Jatim), Jumat (31/10/2025) pukul 13.26 WIB.
Kedatangan Megawati disambut langsung oleh Bupati Blitar, Rijanto, bersama jajaran kader PDIP Jatim.
Ia tampak didampingi Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto dan pengurus DPP PDIP, Said Abdullah.
Megawati yang mengenakan batik merah berjalan menyapa para kader sebelum memasuki pendopo.
Agenda utama hari ini, adalah makan siang bersama pengurus DPD PDIP Jatim, ketua DPC PDIP se-Jatim serta sejumlah kepala daerah dari PDIP.
Baca juga: Megawati Kunjungi Blitar, Hadiri Seminar KAA dan Ziarah ke Makam Bung Karno
Beberapa kepala daerah yang terlihat hadir antara lain Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana, Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko, dan Wakil Wali Kota Surabaya Armuji.
“Rakor tidak ada, tapi makan siang bersama yang dihadiri pengurus DPD PDIP Jatim dan ketua DPC PDIP se-Jatim, termasuk kepala daerah dari PDIP di Jatim,” ujar Sekretaris DPC PDIP Kabupaten Blitar, Supriadi.
Baca juga: Amankan Kunjungan Megawati ke Blitar, 463 Personel Gabungan Dikerahkan
Megawati dijadwalkan berada di Blitar selama 2 hari, Jumat (31/10) hingga Sabtu (1/11).
Pada Sabtu, ia akan menghadiri seminar peringatan Konferensi Asia Afrika (KAA) di Perpustakaan Bung Karno, kompleks Makam Bung Karno, Kota Blitar.
Setelah seminar, Megawati akan melakukan ziarah ke makam ayahnya, Presiden pertama RI, Ir Sukarno.
Megawati kunjungi Blitar
Megawati Soekarnoputri
Blitar
Kota Blitar
Meaningful
Multiangle
PDI Perjuangan
PDIP
Konferensi Asia Afrika
ziarah ke Makam Bung Karno
Berita Blitar
PDIP Jatim
agenda Megawati di Blitar
| Avian Brands Dorong Kemandirian Masyarakat Lewat UMKM, Koperasi dan Akses Air Bersih | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/CSR-Avian-Brands-2025-yang-bertujuan-mendorong-kemandirian-ekonomi-masyarakat.jpg)  | 
|---|
| Bupati Mojokerto Dukung Revisi Zonasi Kawasan Cagar Budaya Nasional di Trowulan | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/bupati-mojokerto-pemanfaatan-serta-perlindungan-kawasan-cagar-budaya-di-Bumi-Majapahit.jpg)  | 
|---|
| Respons Polres Tuban Usai Pimpinannya Digugat Warga, Jelaskan Soal Praperadilan SP3 Kasus Penipuan | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Kasi-Humas-Polres-Tuban-Iptu-Siswanto-31102025.jpg)  | 
|---|
| Sosok Zulkifli Hasan, Menko Pangan yang Ditunjuk Prabowo Jadi Ketua Penanggungjawab MBG | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Sosok-Zulkifli-Hasan-Menko-Pangan-yang-Ditunjuk-Prabowo-Jadi-Ketua-Penanggungjawab-MBG.jpg)  | 
|---|
| Megawati Kunjungi Blitar, Hadiri Seminar KAA dan Ziarah ke Makam Bung Karno | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/umbul-umbul-dan-bendera-PDIP-menuju-kawasan-Makam-Bung-Karno-Kota-Blitar-Jatim.jpg)  | 
|---|

:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Megawati-tiba-di-Blitar-Jatim-31102025.jpg)
:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Petani-Gresik-dapat-Bantuan-Traktor-dari-Kementan.jpg) 
                 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
				
			:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Megawati-yang-juga-Presiden-RI-kelima-di-blitar.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/santri-di-Desa-Belimbing-Kecamatan-Besuki-Situbondo-pada-Rabu-29102025-dini-hari.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Kewenangan-Haji-dan-Umrah-yang-semula-ada-di-Kemenag.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/bupati-mojokerto-pemanfaatan-serta-perlindungan-kawasan-cagar-budaya-di-Bumi-Majapahit.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Megawati-tiba-di-Blitar-Jatim-31102025.jpg) 
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.