Berita Viral
SOSOK Perwira Polisi Laporkan Istri Selingkuh dengan Mahasiswa Kedokteran di Makassar: Eks Kapolsek
Iptu AH, seorang perwira pertama polisi di Makassar, Sulawesi Selatan melaporkan sang istri ke Polda Sulsel atas tuduhan perselingkuhan.
"Ditreskrimum nanti akan dilihat, ditelaah apakah masuk ranah pidana atau tidak. Nanti kita lihat dari hasil pemeriksaan," sebutnya.
Siapa sebenarnya Iptu AH?
Sosok Iptu AH merupakan lulusan akademi kepolisian.
Pria kelahiran 1993 ini diketahui pernah menjabat sebagai Kapolsek pada tahun 2019.
Kemudian ia menjabat sebagai Kasat Intelkam di tahun 2021 silam.
Sementara itu Iptu AH menikah dengan istrinya KD pada tahun 2022.
Namun tak diketahui keduanya sudah memiliki keturunan atau belum.
Diketahui jika Iptu AH saat ini tengah melaksanakan pendidikan perwira Polri.
Sementara itu diketahui pria terduga selingkuhan istrinya itu berinisial AW yang juga sudah berstatus menikah dan merupakan mahasiswa Residen (Spealisasi) Bedah di Unhas Makassar.
Dalam lembaran tanda terima laporan yang diperoleh, AH melaporkan istrinya ke Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polda Sulsel pada 14 Oktober 2023 dilansir Tribuntoraja.com .
Laporan itu ditandatangani KA SPKT Polda Sulsel, Kompol Ridwan Saenong.
Sebagian artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Istri Polisi yang Ketahuan Selingkuh dengan Dokter Bakal Diperiksa Polda Sulsel"
Istri Perwira Polisi Selingkuh
Iptu AH
Istri selingkuh
Universitas Hasanuddin Makassar
SURYA.co.id
Istri Polisi Selingkuh dengan Mahasiswa
surabaya.tribunnews.com
| Tabiat Hasan Basri, Wabup Pidie Jaya yang Dilaporkan ke Polisi Usai Aniaya Kepala SPPG Gara-gara MBG |
|
|---|
| Sosok Erwin, Wakil Walikota Bandung yang Diperiksa Kejaksaan Terkait Kasus Dugaan Korupsi |
|
|---|
| Imbas Hujan Mengandung Mikroplastik di Jakarta, Menkes Budi Gunadi Gerak Cepat Lakukan Ini |
|
|---|
| Usai Sidak Aqua hingga Heboh Dugaan Sumber Airnya, Dedi Mulyadi Kini Sarankan Pindah Kantor Pusat |
|
|---|
| Imbas Gebrakan Menkeu Purbaya Tutup Akses Impor Baju Bekas, Bursa Thrifting Terbesar Sulbar Terancam |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Foto-ilustrasi-Isu-perselingkuhan-antara-2-perangkat-desa-di-Klaten-Jawa-Tengah.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.