TOPIK
Virus Corona di Malang Raya
-
Berikut update virus corona di Jatim menunjukkan tingkat kematian pasien Covid-19 di Malang Raya tertinggi tingkat Jawa Timur maupun nasional.
-
Wali Kota Malang, Sutiaji batal mengizinkan wisuda secara tatap muka lantaran meningkatnya kasus positif Covid-19 di Kota Malang.
-
Physical distancing menjadi hal utama yang harus dipenuhi oleh para pengusaha karaoke dan tempat hiburan malam di Kota Malang
-
Pemkot Malang akan mendapatkan bantuan alat Polymerase Chain Reaction (PCR) dari salah satu perusahaan.
-
Dirut RSSA Malang membenarkan kabar soal video viral pasien Covid-19 yang kabur. Terjadi pada Selasa (14/7/2020).
-
Video viral pasien Covid-19 kabur dari RSSA Kota Malang ternyata merupakan perempuan pasca menjalani persalinan pada tanggal 12 Juli 2020.
-
Wali Kota Malang, Sutiaji menyoroti jumlah pasien dalam pengawasan (PDP) yang kini mencapai 250 orang
-
Video yang menampilkan beberapa orang memakai APD mengejar seseorang yang diduga pasien Covid-19 yang kabur menjadi viral dan beredar luas di medsos
-
Wilayah Kelurahan Mergosono, Kecamatan Kedungkandang, Kota Malang, akan jalani Pembatasan Sosial Berskala Lokal (PSBL)
-
Kodim 0833 Kota Malang bersama Polresta Malang Kota gelar kegiatan patroli penegakan disiplin protokol kesehatan Covid-19
-
Kasus pasien positif Covid-19 di Kota Malang dari hari ke hari terus bertambah
-
BPJS Kesehatan Cabang Malang menerima tagihan biaya perawatan pasien Covid-19 dari delapan rumah sakit di wilayah Malang Raya mencapai Rp4 miliar
-
Pembatasan Sosial Berskala Besar atau PSBB Malang Raya dianggap berhasil lantaran mampu menekan penyebaran COVID-19 ( virus corona).
-
Mayoritas tenaga kesehatan di Kota Malang itu tertular setelah melakukan kontak dengan pasien positif Covid-19
-
Pembatasan sosial berskala besar (PSBB) akan diberlakukan di wilayah Malang Raya yakni Kota Malang, Kabupaten Malang dan Kota Batu.
-
Kembali ada tambahan jumlah pasien positif virus Corona atau Covid-19 di Kota Malang.
-
Petani jeruk asal Desa Gading Kulon, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang, mengaku kalau hasil panen jeruk baby dari kebunnya terbilang melimpah
-
Saya tanya Pak Sekda, belum ada. Jadi setiap surat yang masuk ke meja saya pasti akan masuk ke meja Pak Sekda dulu.
-
Untuk memutus penularan virus Corona, Kabupaten Malang harus ditutup tidak menerima kedatangan dari luar daerah
-
Seorang balita berusia satu tahun di Kota Malang telah dinyatakan positif Covid-19 atau virus Corona.