TAG
Berita Bojonegoro
-
KPU Bojonegoro menggelar simulasi pemungutan dan penghitungan suara Pemilu 2024, Rabu (27/12/2023) pagi.
Rabu, 27 Desember 2023
-
Semburan lumpur berbau belerang muncul di Dusun Sanggar, Desa Sidomulyo, Kecamatan Kedungadem, Kabupaten Bojonegoro, Selasa (26/12/2023) pagi.
Selasa, 26 Desember 2023
-
KPU Bojonegoro akan memastikan hak pilih 1.585 penyandang disabilitas mental terpakai seluruhnya dalam Pemilu 2024 mendatang.
Selasa, 26 Desember 2023
-
Ketua Bawaslu Bojonegoro, Handoko Sosro Hadi Wijaya cemas bakal mendapat Pengawas Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang kurang berkualitas.
Selasa, 26 Desember 2023
-
Dua Pos Pengamanan didirikan Polres Bojonegoro untuk memantau dan mengantisipasi kejadian tak diinginkan saat momen libur Nataru
Senin, 25 Desember 2023
-
Pengendara sepeda motor berknalpot brong yang berkeliaran di jalan raya saat malam Tahun Baru 2024 di Kabupaten Bojonegoro, tak akan ditilang.
Senin, 25 Desember 2023
-
Seorang pemuda meninggal usai mengalami kecelakaan lalu lintas tunggal di jalan raya Bojonegoro–Babat, kondisi korban terperosok ke selokan
Senin, 25 Desember 2023
-
Sejumlah karangan bunga hiasi pisah-sambut Kapolres Bojonegoro dari AKBP Rogib Triyanto ke AKBP Mario Prahatinto di Mapolres Bojonegoro
Rabu, 20 Desember 2023
-
Indikasi ketidaknetralan aparatur sipil negara (ASN) Pemkab Bojonegoro dalam Pemilu 2024 mendapat atensi serius.
Selasa, 19 Desember 2023
-
Awal musim hujan ini, disambut para warga Bojonegoro yang tinggal di sekitar hutan jati untuk berburu ulat jati.
Senin, 18 Desember 2023
-
Di momen Natal 2023 ini, hanya satu warga binaan pemasyarakatan Lapas Kelas IIA Bojonegoro yang diusulkan mendapat remisi
Sabtu, 16 Desember 2023
-
Ratusan remaja belum ideal berumah tangga di Bojonegoro, melangsungkan pernikahannya usai memohon dan mendapat Dispensasi Kawin dari pengadilan agama
Sabtu, 16 Desember 2023
-
Empat warga Desa/Kecamatan Sukosewu, Kabupaten Bojonegoro mengalami kelumpuhan, mereka teridentifikasi lumpuh akibat virus chikungunya.
Sabtu, 16 Desember 2023
-
Pj Bupati Bojonegoro Adriyanto disebut perlu merotasi pejabat Pemkab Bojonegoro. Terutama para pajabat yang kini duduk di posisi strategis.
Jumat, 15 Desember 2023
-
Kejaksaan Negeri Bojonegoro menetapkan Kepala Sekolah SMPN 6 Bojonegoro Sarwo Edi sebagai tersangka korupsi Dana BOS periode 2020-2021,
Kamis, 14 Desember 2023
-
Berdasarkan informasi korban, sekelompok pemuda yang mengeroyok dan membacoknya itu menggenakan pakaian serba hitam. Mereka membawa pedang dan celurit
Kamis, 14 Desember 2023
-
Pasca toko emasnya dirampok dua pria bersenjata api pada akhir Oktober 2023 lalu, korban mengaku hingga sekarang masih trauma
Selasa, 12 Desember 2023
-
Sekelompok pemuda mengeroyok dan membacok seorang pelajar SMP di Jalan Raya Bojonegoro-Dander, Desa Mojoranu, Kecamatan Dander, Bojonegoro
Senin, 11 Desember 2023
-
Pembinaan terhadap dua narapidana terorisme yang diterima Lapas Kelas IIA Bojonegoro, hingga kini masih belum bisa ditentukan.
Sabtu, 9 Desember 2023
-
Bonus untuk atlet dan pelatih Kabupaten Bojonegoro yang meraih prestasi di Porprov Jatim VIII, akan dicairkan Pemkab Bojonegoro bulan ini.
Jumat, 8 Desember 2023
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved