Berita Viral
Rekam Jejak Wabup Garut Luthfianisa Putri Karlina yang Dinikahi Maula Akbar Anak Dedi Mulyadi
Inilah rekam jejak Wakil Bupati (Wabup) Garut, Luthfianisa Putri Karlina, yang akan dinikahi Maula Akbar, anak Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi.
Penulis: Arum Puspita | Editor: Musahadah
Baca juga: Santai Meski Dilaporkan Adhel Setiawan ke Komnas HAM soal Barak Militer, Ini Tanggapan Dedi Mulyadi
"Selamaaat ibuu @putri.karlina14 kami para tetangga di jl patriot siap kawal sampai halal," tulis akun @dina_almeera.
"Garuut hajaat," tulis akun @Sherligustiani.
Sosok Putri Karlina
Baca juga: Kebiasaan Arya Daru yang Ditemukan Tewas di Kos, Bikin Istri Minta Penjaga Kos Cek Kamar Sang Suami
Luthfianisa Putri Karlina atau lebih dikenal dengan teteh Putri Karlina lahir 14 Maret 1993.
Ia adalah seorang dokter gigi, pengusaha, sekaligus politisi dar Partai Gerindra.
Saat ini, ia menjabat sebagai Wakil Bupati Garut sejak 20 Februari 2025.
Ia juga merupakan Putri sulung dari Kapolda Metro Jaya Irjen. Pol. H. Karyoto.
Putri Karlina memulai pendidikan dasarnya di SDN Paminggir 4 sebelum melanjutkan ke jenjang sekolah menengah pertama.
Pada tingkat SMP, ia sempat bersekolah di SMP Negeri 1 Garut pada tahun 2004, kemudian berpindah ke SMP Negeri 15 Bekasi, tempat ia menyelesaikan pendidikannya pada tahun 2007.
Ia melanjutkan pendidikan menengah atas di SMA Negeri 1 Garut dari tahun 2007 hingga 2010.
Setelah lulus SMA, Putri Karlina melanjutkan studi di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Gadjah Mada (FKG UGM) Yogyakarta, dan berhasil meraih gelar dokter gigi pada tahun 2016.
Untuk memperdalam pemahamannya dalam bidang bisnis dan kewirausahaan, ia menempuh pendidikan magister di Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM) Institut Teknologi Bandung (ITB) dalam program Creative and Cultural Entrepreneurship Master of Business Administration (MBA-CCE) dari tahun 2019 hingga 2021.
Meskipun bergelar dokter gigi, Putri Karlina lebih aktif berkiprah di dunia bisnis.
Ia dikenal sebagai pengusaha sukses di Kabupaten Garut, dengan bisnis yang berkembang pesat di sektor kuliner dan salon muslimah.
berita viral
Luthfianisa Putri Karlina
Wakil Bupati Garut
Maula Akbar
anak Dedi Mulyadi
Maula Akbar Mulyadi Putra
surabaya.tribunnews.com
Wabup Garut menikah
| Rekam Jejak Mayjen Eko Susetyo yang Kini Jabat Komandan Pussenkav, Lulusan Terbaik Akmil 1991 |
|
|---|
| Alasan Sebenarnya Jokowi Setuju Pembangunan Kereta Cepat Whoosh: Bukan Mencari Laba |
|
|---|
| Sosok Simon Dirut Pertamina yang Dipuji Menkeu Purbaya karena Merespon Kritik Soal Kilang Minyak |
|
|---|
| 2 Ancaman Menkeu Purbaya ke Importir Pakaian Bekas dalam Karung, Ditangkap hingga Blacklist |
|
|---|
| Rezeki Nomplok Bu Vina Tetangga yang Bantu Safitri saat Diceraikan Suami PPPK, Nangis Diajak Umroh |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Rekam-Jejak-Wabup-Garut-Luthfianisa-Putri-Karlina-yang-Dinikahi-Maula-Akbar-Anak-Dedi-Mulyadi.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.