Berita Viral
Kisah Nursalim Tukang Becak di Pasuruan Sukses Sekolahkan 3 Anak hingga Jadi PNS dan Lulus S2
Inilah kisah inspiratif dari Nursalim, tukang becak di Pasuruan, Jawa Timur (Jatim), yang sukses menyekolahkan 3 anaknya hingga jadi PNS dan lulus S2
Penulis: Arum Puspita | Editor: Musahadah
Dengan semangat, Cak Salim menggeser bagian belakang becak, mengambil ancang-ancang sebagai tanda siap melahap aspal dengan becaknya.
Topi dan sarung menjadi ciri khas tukang becak yang ada di Pasar Warungdowo.
Nasikha, salah satu pemilik warung yang menjadi pangkalan sejumlah tukang becak, mengakui semangat dan kesederhanaan Cak Salim.
"Cak Salim itu sukses, anaknya sudah jadi guru semua. Dia sering puasa dan kerjanya sebelum shalat Zuhur sudah pulang," katanya.
===
Kami mengajak Anda untuk bergabung dalam Whatsapp Channel Harian Surya. Melalui Channel Whatsapp ini, Harian Surya akan mengirimkan rekomendasi bacaan menarik Surabaya, Sidoarjo, Gresik, Persebaya dari seluruh daerah di Jawa Timur.
Klik di sini untuk untuk bergabung
Tags
berita viral
viral lokal
Nursalim
tukang becak
Pasuruan
Jawa Timur
surabaya.tribunnews.com
SURYA.co.id
kisah inspiratif
Berita Terkait: #Berita Viral
| Pembantu Bawa Kabur Harta Majikan Senilai Rp28 Juta, Ketahuan untuk Kirim ke Suami di Kampung |
|
|---|
| Tak Punya Modal, Bos Konter Curi HP di Mal Agar Bisnisnya Tetap Jalan, Pemilik Rugi Rp600 Juta |
|
|---|
| Perjalanan Imam Suyudi: Dulu Atlet Silat PON Berprestasi, Kini Pilih Jadi Petugas Damkar |
|
|---|
| Usai Bea Cukai di Starbucks, Kini Pegawai Kemenkeu Santai Saat Jam Kerja: Halo Pak Purbaya |
|
|---|
| Rekam Jejak Mayjen Eko Susetyo yang Kini Jabat Komandan Pussenkav, Lulusan Terbaik Akmil 1991 |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.