Berita Surabaya
Siapkan Platform Edukasi Lindungi Pelanggan, LinkQu Dukung Pemerintah Berantas Judi Online
PT Tri Usaha Berkat (LinkQu) mendukung program pemerintah dalam memberantas praktik judi online.
Penulis: Sri Handi Lestari | Editor: irwan sy
Mereka sering mencatut logo lembaga resmi seperti LinkQu dan juga perusahaan besar lain bahkan sering kali menggunakan tokoh terkenal seperti artis dan lain lain untuk memberikan kesan bahwa layanan mereka sah.
Selalu berhati-hati dan verifikasi sumber informasi sebelum melakukan transaksi apapun.
“Melalui edukasi yang kami lakukan kepada pelanggan dan seluruh pihak, LinkQu berkomitmen untuk menciptakan lingkungan keuangan digital yang lebih aman dan terlindung dari aktivitas judi online yang merugikan. Mari kita jaga bersama kepercayaan dan keamanan dalam bertransaksi di dunia digital,” pungkas Reza.
Guna menjaga komitmen tersebut, LinkQu juga telah menyediakan layanan aduan pelanggan melalui e-mail di support@linkqu.id bila menemukan adanya penyalahgunaan layanan LinkQu agar dapat dilakukan penindakan yang diperlukan.
Adanya partisipasi dari berbagai pihak tentu akan sangat penting untuk menjaga integritas ekosistem digital di tanah air.
| Berita Surabaya Hari Ini: Peluncuran Koperasi Digital, Jadwal Commuter Line yang Baru |
|
|---|
| Berita Surabaya Hari Ini: Golkar Buat Lomba Cipta Oleh-oleh, Investasi Mulai Naik, Prestasi Pelajar |
|
|---|
| 8 Landmark dan Ikon Budaya Kota Surabaya, Daya Tarik Wisata Ibu Kota Jawa Timur |
|
|---|
| Rute dan Lokasi Parkir Parade Surabaya Vaganza, Hari Ini 25 Mei 2025 Mulai Pukul 13.00 WIB |
|
|---|
| Patuhi Larangan Wisuda SMA/SMK di Jatim, Ini Cara Sederhana SMAN 2 Surabaya Rayakan Kelulusan Siswa |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Kampanye-yang-dilakukan-LinkQu-dalam-memberantas-transaksi-digital-ilegal.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.