TAG
Pilkada Jombang 2024
-
KPU Kabupaten Jombang Buka Pendaftaran Petugas KPPS Pilkada 2024, Butuh 13.594 Orang
Kabupaten Jombang membutuhkan ribuan petugas yang nantinya akan tersebar di 21 kecamatan se Kabupaten Jombang.
Kamis, 19 September 2024 -
Pilkada Jombang 2024, ASN Pemkab Jombang Diingatkan Jaga Netralitas dan Tak Terlibat Politik Praktis
Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Non ASN diminta menjaga netralitas jelang perhelatan Pilkada Kabupaten Jombang November 2024
Kamis, 19 September 2024 -
Tinggalkan Jejak Gerbu di Muslimat NU Jombang, Modal Mundjidah Wahab Arungi Pilkada Jombang 2024
Mantan Bupati Jombang periode 2018-2023 Mundjidah Wahab bakal bertarung lagi di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024
Rabu, 18 September 2024 -
Adu Visi Misi Mundjidah dan Warsubi, Sama-sama Janjikan Kesejahteraan Masyarakat Jombang
Keduanya juga sama-sama ingin mewujudkan kemandirian ekonomi dan tertuang dalam misinya namun dalam kerangka narasi yang berbeda.
Selasa, 17 September 2024 -
KPU Nyatakan Dua Paslon Pilkada Jombang 2024 Memenuhi Syarat, Tanggapan Masyarakat Dibuka
Kedua pasangan bakal calon Bupati dan calon Wakil Bupati Kabupaten Jombang, Jawa Timur, dinyatakan memenuhi syarat.
Senin, 16 September 2024 -
Dua Pasangan Calon Bupati Jombang Rajin Temui Masyarakat, Gerilya Cari Dukungan
Dua bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Jombang turun langsung ke masyarakat dengan aktivitasnya masing-masing.
Senin, 16 September 2024 -
Jelang Penetapan Paslon Pilkada Jombang 2024, Mundjidah-Sumrambah Safari ke Ponpes Besar
Mundjidah Wahab saat dikonfirmasi awak media mengatakan, agenda safari ke Ponpes ini dalam rangka meminta doa restu
Sabtu, 14 September 2024 -
Jelang Pilkada Jombang 2024, GP Ansor Ambil Sikap Tak Terlibat Politik Praktis
Pesan tersebut disampaikan Ketua Cabang GP Ansor Kabupaten Jombang saat pembukaan Diklatsar PAC GP Ansor Kecamatan Diwek
Sabtu, 14 September 2024 -
Pilkada Jombang 2024, Gus Salman Janjikan Hal Ini saat Hadir di Pasar Murah Desa Sumberaji
Kegiatan pasar murah yang digelar oleh relawan Warsubi dan Gus Salman ini merupakan kegiatan kedua
Sabtu, 7 September 2024 -
2 Paslon Bupati-Wabup Jombang Lolos Tes Kesehatan, Tetapi Wajib Perbaiki Kekurangan Administrasi
berkas administrasi yang sudah diverifikasi, KPU Jombang mengaku ada beberapa hal yang harus diperbaiki.
Jumat, 6 September 2024 -
Situs KPK Cantumkan Harta Mundjidah-Sumrambah, Kekayaan Cabup-Cawabup Jombang Sentuh Miliaran
pemeriksaan berkas kedua paslon cabub-cawabub lebih lanjut sebelum nantinya akan diumumkan pada 5-6 September 2024.
Kamis, 5 September 2024 -
Pilkada Jombang 2024, Gus Sentot Didapuk Jadi Ketua Tim Pemenangan Mundjidah-Sumrambah
Gus Sentot itu secara resmi akan menjadi panglima tempur untuk memenangkan Mundjidah-Sumrambah di Pilkada Jombang 2024.
Rabu, 4 September 2024 -
Besok, Hasil Tes Kesehatan Dua Paslon Bakal Kontestan Pilkada Jombang 2024 Diumumkan
Hasil tes kesehatan dua pasangan calon (Paslon) peserta Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Jombang akan diumumkan, Kamis (5/9/2024)
Rabu, 4 September 2024 -
Komentar Bawaslu Soal Stiker Bacabup dalam Pembagian Sembako untuk Tukang Becak di Jombang Jatim
Muncul stiker salah satu bakal calon Bupati Jombang 2024 di kegiatan bagi-bagi sembako untuk seribu lebih tukang becak di Desa Mojokrapak, Jombang
Sabtu, 31 Agustus 2024 -
2 Paslon Bacabup-Bacawabup Jombang 2024 Jalani Tes Kesehatan di RSPAL dr Ramelan Surabaya, Hasilnya
Dua pasangan Bacabup-Bacawabup Jombang 2024, Mundjidah-Sumrambah dan Warsubi-KH Salmanudin Yazid atau Gus Salman menjalani pemeriksaan kesehatan
Sabtu, 31 Agustus 2024 -
Hingga Pendaftaran Pilkada Jombang 2024 Berakhir, Hanya Ada Dua Paslon yang Mendaftar
Setelah pendaftaran Pilkada Jombang 2024 ditutup, kedua paslon akan menjalankan pemeriksaan kesehatan di RSPAL dr Ramelan Surabaya pada Jumat ini
Jumat, 30 Agustus 2024 -
Komentar Sugiat Urung Ikut Pilkada Jombang 2024, Terlanjur Mundur dari Jabatan Pj Bupati
Sempat digadang-gadang bakal jadi peserta Pilkada Jombang 2024, nama mantan Pj Bupati Jombang Sugiat kini tak terdengar lagi.
Kamis, 29 Agustus 2024 -
Warsubi-Gus Salman Diantar Ratusan Santri Mendaftar Pilkada Jombang 2024 ke KPU
Pasangan Warsubi-KH Salmanudin Yazid atau Gus Salman diantar ratusan santri mendaftar Pilkada Jombang 2024 ke KPU, Rabu (28/8/2024).
Rabu, 28 Agustus 2024 -
KPU Jombang Ikuti Putusan MK, Partai Non Parlemen Bisa Daftarkan Paslon, Ini Syaratnya
Partai yang tidak memiliki kursi di DPRD Jombang bisa mengusulkan dan mendaftarkan pasangan calon (Paslon) di Pilkada Jombang
Senin, 26 Agustus 2024 -
PKS Turunkan Rekomendasi Warsubi-Gus Salman, 23 Kursi Modal Maju Pilkada Jombang 2024
Pasangan ini pun mengumpulkan 23 kursi di parlemen untuk modal mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Jombang.
Senin, 26 Agustus 2024