Realisasikan Wajib Belajar 13 Tahun, Pemkot Surabaya Kucurkan Rp 118 Miliar Untuk PAUD Tahun 2025
Dinas Pendidikan (Dispendik) Surabaya menerima alokasi anggaran 21 persen dari APBD Kota Surabaya atau setara Rp 2,1 triliun.
Penulis: Bobby Constantine Koloway | Editor: Deddy Humana
Dokumen Pemkot Surabaya
INTERVENSI PAUD - Bunda PAUD Kota Surabaya, Rini Indriani bertemu Tim Teknis Direktorat PAUD Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen), Selasa (4/11/2025). Ada lokasi Rp 118 miliar dari APBD Surabaya untuk anggaran PAUD Holistik Integratif 2025.
"Program tersebut memungkinkan warga mampu membiayai PAUD anak kurang mampu tanpa mengandalkan dana APBD. Sekaligus menegakkan prinsip keadilan sosial sejak dini,” kata Doktor Pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) Universitas Airlangga (Unair) ini.
Di sisi lain, Ketua Tim Verifikator Apresiasi Bunda PAUD Tingkat Nasional dari Tim Teknis Direktorat PAUD Kemendikdasmen RI, Muhammad Ngasmawi mengapresiasi komitmen tersebut. Ia menyebut, Surabaya menjadi salah satu kandidat peraih Apresiasi Bunda PAUD tingkat nasional.
"Tim verifikator berencana mengunjungi lima lokasi selama dua hari, termasuk Graha PAUD, Kecamatan Peneleh, Wonokromo, Kelurahan Ketabang, dan Kelurahan Keputih," kata Ngasmawi. *****
Tags
PAUD
Wajib Belajar 13 Tahun
anggaran PAUD Surabaya 118 miliar
PAUD holistik integratif
Bunda PAUD Surabaya Rini Indriyani
intervensi PAUD
anggaran pendidikan Surabaya
Kemendikdasmen
Surabaya
SURYA.co.id
Baca Juga
| Cerita Mencekam Uya Kuya saat Rumahnya Dijarah, Sosok Jusuf Hamka Disebut Jadi Penolong |
|
|---|
| Narkoba Nodai RSUD Syamrabu Bangkalan, 3 Pegawai Langsung Dipecat Usai Tepergok Pesta Sabu |
|
|---|
| Lapas Lamongan Lakukan Panen Raya Padi Tahap 3, Dapat 9 Ton Gabah dari 1,5 Hektare Lahan |
|
|---|
| Respon Ignasius Jonan saat Ditanya Soal Tawaran Masuk Kabinet Prabowo |
|
|---|
| Wali Kota Mojokerto Ning Ita Raih Penghargaan Kepala Daerah Pembina Siskamling Terpadu Jatim 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/anggaran-PAUD-di-Surabaya-6.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.