Bangunan Ponpes di Situbondo Ambruk
Kronologi Atap Kamar Ponpes Di Situbondo Ambruk Timpa Belasan Santri, 1 Meninggal
Satu orang santri dilapokan meninggal dunia dan tiga orang harus menjalani perawatan intensif di dua rumah sakit Besuki.
Penulis: Wiwit Purwanto | Editor: Wiwit Purwanto
Surya.co.id/izi hartono
TEMPAT KEJADIAN - Kapolasek Besuki, AKP Febri Hermawan saat mengecek kamar santri.yang ambruk
"Berdasarkan laporan pihak pesantren ada belasan korban telah dibawa ke rumah sakit," ujarnya.
Belasan santri yang sempat menjani perawatan didua rumah sakit itu, kata AP Febri sebelas santri dipulangkan dan empat santri dirawat.
"Yang dilaporkan satu satri meninggal dunia dan tadi sekitar pukul 09.00 WIB telah dimakamkan," katanya.
Dikatakan, pihaknya telah berkoordinasi dengan Polres dan tim identifikasi terkait insiden di Ponpes itu.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/atap-ponpes-ambruk.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.