Berita Madiun
Polisi di Madiun yang Mengasuh Puluhan Anak Yatim Piatu, Iptu Rohmat Tri Marwoto Tutup Usia
Untuk membesarkan 92 anak yatim piatu, selain mengandalkan gaji seorang polisi, Iptu Rohmat Tri Marwoto juga merintis usaha perkebunan.
|
Penulis: Febrianto Ramadani | Editor: Cak Sur
SURYA.CO.ID/Febrianto Ramadani
Putra sulung Iptu Rohmat, Naufal Arrozi (kiri) mewakili keluarga menemui warga yang datang takziah di rumah duka Desa Klagenserut, Kecamatan Jiwan, Kabupaten Madiun, Jumat (10/10/2023).
Keluarga pun bertekad tetap menghidupi anak-anak yatim piatu yang sudah tinggal bertahun-tahun seperti perjuangan Iptu Rohmat. Tetapi menyesuaikan kemampuan saat ini.
"Saya mencari pekerjaan sampingan agar bisa mendapatkan pendapatan tetap. Selain itu, ibu akan melanjutkan usaha berjualan obat herbal agar mendapatkan tambahan pendapatan," bebernya.
Tak hanya Naufal yang kehilangan sosok Iptu Rochmat, anak-anak yatim yang tinggal di rumah juga sangat sedih setelah bapak asuhnya meninggal dunia.
“Kami sangat sedih kehilangan bapak. Karena bapak sudah banyak membantu kami,” tandas Geby, salah satu anak yatim yang diasuh Iptu Rochmat.
Tags
Madiun
Iptu Rohmat Tri Marwoto
anak yatim piatu
Kecamatan Jiwan
Polsek Wungu
SURYA.co.id
surabaya.tribunnews.com
Berita Terkait: #Berita Madiun
| Jauh dari Target, Serapan Beras Petani Lokal Bulog Madiun cuma 70 Persen di 2024 |
|
|---|
| Stok Beras 14.500 Ton Cukup Untuk 6 Bulan, Bulog Madiun Imbau Tidak Panic Buying Saat Nataru |
|
|---|
| Bulog Madiun Jamin Stok Beras di Kabupaten-Kota Madiun dan Ngawi Aman Hingga 6 Bulan ke Depan |
|
|---|
| Terbukti Edarkan Sabu, Anggota Bintara Polres Madiun Dipecat Tidak Dengan Hormat |
|
|---|
| Jelang Nataru, PT JNK Sebutkan Terjadi Kenaikan Kecil Volume Kendaraan di Ruas Tol Ngawi-Kertosono |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/rumah-duka-Iptu-Rohmat-Naufal-Arrozi.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.