Sebagai salah satu lumbung pangan di Jawa Timur, Kabupaten Banyuwangi turut diundang dalam kick off Gerakan Nasional Pengendalian Inflasi Pangan
Jauhnya akses menuju pusat pelayanan menjadi salah alasan masyarakat enggan mengurus atau memperbarui adminduk.
Bupati Ipuk meluncurkan Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) 2022 di Dusun Gunung Raung, dusun paling akhir di lereng Gunung Raung.
Festival ini rutin digelar setiap tahun di Kabupaten Banyuwangi untuk memuliakan anak yatim.
Perusahaan supply chain aggregator perikanan, Aruna memperkenalkan produk olahan perikanan hasil masyarakat lokal Kampung Mandar, Banyuwangi.
Mengangkat potensi perikanannya, Kabupaten Banyuwangi kembali menggelar Fish Market Festival di kawasan nelayan Kampung Mandar, Senin (8/8/2022).
Pemkab Banyuwangi melibatkan 77 penjahit di kampung-kampung untuk memproduksi bendera Sang Merah-Putih yang akan dibagikan gratis ke warga.
Gang Remaja terletak di Kelurahan Kampung Mandar, Kecamatan Kota Banyuwangi kini menjadi sentra jajanan dan oleh-oleh khas Banyuwangi
Bupati Ipuk langsung mengintruksikan kepada Plt Kepala Dinas Pendidikan, Suratno, untuk membantu tiga anak Bu Titin melanjutkan sekolah.
Bupati Banyuwangi, Ipuk Fiestiandani kembali menggeber program “Gesah Bareng Kepala Desa” Sambil lesehan di kantor Kecamatan Genteng.
Menurutnya, inflasi di Banyuwangi sangat terkendali. Bahkan pertumbuhan ekonominya terhitung paling baik di wilayah Sekarkijang
Pengendalian inflasi di Kabupaten Banyuwangi, terus menjadi kajian antara Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Banyuwangi.
Kali ini, Banyuwangi menggelar Village Mural Festival dengan tema Banyuwangi Rebound dan Ijen Geopark.
Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani menggeber program “Gesah Bareng Kepala Desa”.
Bangkai paus sperma yang mati terdampar di perairan Pantai Bulusan Banyuwangi bakal diautopsi untuk keperluan riset dan ilmu pengetahuan
ASN dan berbagai komunitas di Banyuwangi memborong beragam produk pangan untuk membantu meningkatkan gizi anak stunting.
Pemkab Banyuwangi menerima 15.800 dosis vaksin dari Pemprov Jatim. Sebanyak 5.800 dosis digunakan untuk pelaksanaan revaksinasi.
Penanganan warga miskin dan warga lansia sebatang kara merupakan salah satu perhatian dalam kepemimpinan Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani
Masyarakat pesisir di kawasan Pantai Lampon, Kecamatan Pesanggaran, Banyuwangi, kembali menggelar tradisi petik laut secara meriah, Sabtu (30/7/2022).
Momentum Tahun Baru Hijriah disambut meriah oleh warga Kabupaten Banyuwangi dengan tradisi oncor-oncoran.