Penghujan Datang Lebih Awal, Warga Kediri Diminta Mitigasi Potensi Longsor, Banjir Dan Angin Kencang
BMKG juga mengingatkan masyarakat agar mewaspadai potensi cuaca ekstrem selama masa peralihan dan puncak musim hujan.
Penulis: Isya Anshori | Editor: Deddy Humana
surya/isya anshori (isyaanshori)
JALAN RUSAK - Genangan air menambah kerusakan jalan di Kabupaten Kediri selama musim penghujan. BMKG memprediksi musim hujan datang lebih awal.
"Kami mengimbau agar masyarakat, pemerintah daerah, dan sektor pertanian melakukan langkah mitigasi sejak dini. Terutama menjaga sistem drainase, memperhatikan kondisi lahan, serta menyesuaikan waktu tanam dengan prakiraan musim hujan," pesan Lukman.
Ada pun informasi lengkap mengenai prediksi musim hujan di wilayah Kediri dapat diakses melalui laman resmi BMKG Jawa Timur di https://staklim-jatim.bmkg.go.id/b/musiman.pdf](https://staklim-jatim.bmkg.go.id/b/musiman.pdf.
Dengan informasi ini, masyarakat diharapkan lebih siap menghadapi perubahan iklim dan mampu meminimalisir resiko bencana akibat cuaca ekstrem. *****
Tags
cuaca ekstrem
BMKG Kediri
musim hujan lebih awal
dampak pergantian musim
bencana saat cuaca ekstrem
mitigasi bencana
banjir dan longsor
Kediri
SURYA.co.id
Baca Juga
| SPPG Polres Kediri Sediakan MBG Untuk Ribuan Pelajar, Kapolres Bram Pastikan Keamanan Menu Makanan |
|
|---|
| Jadi Arena Pembinaan Prestasi, Ratusan Pesilat Beradu Jurus Di Kejuaraan Silat ISNU Cup II Di Kediri |
|
|---|
| Dinkop Jatim Cairkan Honor Pendamping KDMP Rp 18 Miliar, Terungkap Ada Yang Merangkap Jadi Pengurus |
|
|---|
| Rencana Bus TransJatim Malang Raya, Anggota Komisi D DPRD Jatim Siadi: Berdampak Positif untuk Warga |
|
|---|
| Pengakuan Ignasius Jonan, Eks Dirut KAI soal Panggilan Prabowo ke Istana Kemungkinan Bahas Whoosh |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/waspada-cuaca-ekstrem-Kediri.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.