Persebaya Surabaya
Update Rumor Transfer Persebaya: Deretan Putra Daerah Bisa Upgrade Kedalaman Skuad Bajul Ijo
Update rumor transfer Persebaya Surabaya, deretan putra daerah berpotensi upgrade kedalaman skuad Bajul Ijo.
Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Abdullah Faqih
SURYA.co.id, - Update rumor transfer Persebaya Surabaya, deretan putra daerah berpotensi upgrade kedalaman skuad Bajul Ijo.
Persebaya Surabaya mulai dikaitkan dengan sejumlah pemain jelang pembukaan bursa transfer paruh musim Liga 1 2024/2025.
Aktifnya Persebaya dalam bursa transfer bukan tanpa sebab.
Selain untuk menambal kekurangan, Persebaya juga tentu wajib memanfaatkan kesempatan untuk bisa terus mempertahankan performanya agar bisa menjadi juara di akhir musim.
Ya, Persebaya kini berada di puncak klasemen sementara dengan 24 poin dari 11 pertandingan.
Dua nama pemain asing sudah santer dirumorkan jadi bidikan Bajul Ijo yaitu Jucie Lupeta dan Vitor Barata.
Tak menutup kemungkinan, untuk para pemain lokal pun bakal ada yang masuk ke dalam waiting list Persebaya Surabaya.
Di mana, terkini, sudah ada tiga berlian perantauan asal Jawa Timur yang potensi di ajak pulang kampung ke Persebaya Surabaya.
Satu di antaranya tengah naik duan, dan dua lainnya memiliki rekam jejak dan pengalaman menawan.
Lantas, siapakah ketiga sosok yang dimaksud?
Berikut ulasannya:
1.Dwiki Mardiyanto (RW)
Persebaya Surabaya juga layak mempertimbangkan beberapa pemain lokal menawan yang bisa didatangkan paruh musim nanti.
Satu di antaranya ialah winger kanan Deltras FC, Dwiki Mardiyanto.
Tentu, nama Dwiki Mardiyanto sudah tak asing bagi Persebaya Surabaya dan Bonek Mania.
Persebaya Surabaya
Persebaya
Surabaya
Transfer Persebaya
Evan Dimas
SURYA.co.id
surabaya.tribunnews.com
| Bonek Lirik Mantan Rp8,69 M Comeback Untuk Tandem Dengan Rivera, Persebaya Mau CLBK? |
|
|---|
| Empat Kartu Merah dalam Lima Laga Terakhir, Pelatih Persebaya Enggan Salahkan Pemain |
|
|---|
| Berita Persebaya Hari Ini: Desakan Suporter Kecewa Kritik Pelatih, Strategi dan Manajemen |
|
|---|
| Gelombang Protes Bonek Suporter Persebaya Surabaya Belum Reda, Kini Ancam Kosongkan Tribun |
|
|---|
| Harga Tiket Persebaya vs Persis Solo Mulai Rp50.000, Sudah Bisa Dibeli |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Susunan-Pemain-Persebaya-Surabaya-vs-Persija-Jakarta-di-Liga-1-weqw.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.