Berita Viral
Rekam Jejak Mahfud MD yang Digadang Jadi Penggawa Komite Reformasi Polri, Eks Menko Polhukam
Inilah sosok dan rekam jejak Mahfud MD yang digadang-gadang jadi salah satu penggawa Komite Reformasi Polri. Mantan Menko Polhukam.
Penulis: Putra Dewangga Candra Seta | Editor: Putra Dewangga Candra Seta
Mahfud diketahui terpilih menjadi anggota DPR RI periode 2004-2008 untuk Fraksi PKB. Ia ditempatkan di Komisi III DPR RI.
Selain masuk ke ranah politik, Mahfud juga terpilih sebagai Ketua Mahkamah Konstitusi selama dua periode yakni 2008-2011 dan 2011-2013.
Pada 2014, Mahfud sempat menjadi Ketua Tim Pemenangan Koalisi Merah Putih yang mengusung Prabowo Subianto dan Hatta Rajasa. Namun Prabowo kalah dalam pertarungan Pilpres 2014.
Dilansir dari laman Mahkamah Konstitusi, berikut rekam jejak Mahfud MD:
Menteri Pertahanan RI (2000-2001)
Menteri Kehakiman dan HAM (2001)
Wakil Ketua Umum Dewan Tanfidz DPP Partai Kebangkitan Bangsa (2002-2005)
Anggota DPR-RI, Komisi III (2004-2006)
Anggota DPR-RI, Komisi I (2006-2007)
Anggota DPR-RI, Komisi III (2007-2008)
Wakil Ketua Badan Legislatif DPR-RI (2007-2008)
Anggota Tim Konsultan Ahli Pada Badan Pembinaan Hukum Nasional (BPHN) Depkum-HAM Republik Indonesia.
Ketua MK selama dua periode, yakni pada 2008-2011 dan 2011-2013.
Anggota Dewan Pengarah Unit Kerja Presiden Pembinaan Ideologi Pancasila (2017–2018)
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Republik Indonesia (2019–sekarang).
berita viral
Meaningful
Multiangle
Mahfud MD
reformasi polri
Komite Reformasi Polri
SURYA.co.id
surabaya.tribunnews.com
| 4 Gelagat Aneh AKBP Basuki saat Olah TKP Kematian Dosen Untag Semarang, Keluarga: Ada Kepanikan |
|
|---|
| Rekam Jejak Maruarar Siahaan Eks Hakim MK yang Singgung Sikap Jokowi di Kasus Tudingan Ijazah Palsu |
|
|---|
| Viral Pedagang Thrifting Ngaku Setor Rp 550 Juta Direspon Menkeu Purbaya, Pengamat: Ada Pejabat |
|
|---|
| Kisah Masa Kecil Menkeu Purbaya Ternyata Tinggal Dekat IPB, Punya Kebiasaan Dilakoni Tiap Jam 5 Pagi |
|
|---|
| 3 Hari Sebelum Dosen Untag Semarang Tewas, Teman Sempat Peringatkan Hubungan Berisiko |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Rekam-Jejak-Mahfud-MD-yang-Digadang-Jadi-Penggawa-Komite-Reformasi-Polri-Eks-Menko-Polhukam.jpg)