Persebaya Surabaya
Bek Kanan Persebaya Surabaya Label Timnas Indonesia Kabarnya Bakal Dipinjamkan di Sisa Musim
Bek kanan Persebaya Surabaya berlabel Timnas Indonesia, George Brown kabarnya akan dipinjamkan di sisa musim Liga 1 2023/2024.
Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Fatkhul Alami
Tak hanya tergabung dalam klub sepak bola kampus, dia juga mneyabet penghargaan sebagai pemain terbaik.
Dia berhasil membawa tim Ashland University meraih gelar juara liga GLIAC selama dua tahun berturut sejak 2020 hingga 2021.
Dapat Panggilan Timnas Indonesia U24 di Asian Games
Usai mengunci tempat di skuad Timnas Indonesia U24, George Brown mengaku bersyukur.
Pemain kelahiran London, Inggris itu mengungkapkan bahwa perasaannya campur aduk.
Terutama karena ini merupakan kesempatan perdananya untuk memperkuat timnas U-24 Indonesia setelah terakhir kali mengikuti seleksi tim nasional pada 2017.
Saat itu, ia mendapat kesempatan seleksi membela timnas U-19 Indonesia buat Piala AFF U-19.
Untuk itu, dengan kesempatan ini pun George ingin bisa memberikan yang terbaik.
“Saya bangga sekali sama bersyukur saya terakhir sama timnas 2017 yang U-19,” ujar George Brown seperti dilansir SURYA.co.id dari BolaSport.com
“Jadi saya senang sekali dipanggi TC dan bisa lolos sampai ke Asian Games. Saya bersyukur sekali,” ujarnya.
Dengan kesempatan ini, George pun bersyukur karena bisa mendapat kepercayaan dari tim pelatih.
Sehingga ia bisa menjadi bagian dari timnas U-24 Indonesia yang bakal berjuang di ajang multievent empat tahunan tersebut.
“Ya saya bersyukur sekali dipercaya sama coach Indra Sjafri dan coaching staff lain,” kata George.
“Saya cuma mau kasih tolong timnas, biar kita bisa mendapatkan hasil yang terbaik,” ucapnya.
Lebih lanjut, meski baru kembali bergabung dengan skuad Garuda Muda, George mengaku tak mengalami kesulitan.
Persebaya
Persebaya Surabaya
Timnas Indonesia
George Brown
Oktafianus Fernando
Persipal Palu
Liga 1
SURYA.co.id
surabaya.tribunnews.com
| Stadion Brawijaya Kota Kediri Dinilai Belum Layak, Laga Persik Kediri Vs Persebaya Pindah Kandang |
|
|---|
| Persebaya vs Persis Solo, Eduardo Tak Ingin Bajul Ijo Dipermalukan Di Kandang Sendiri |
|
|---|
| Persebaya Vs Persis Solo: Bajul Ijo Pincang Tanpa 4 Pilar, Eduardo Perez Racik Strategi Ini |
|
|---|
| Laga Klasik Persebaya Vs Persis Solo, Kesempatan Eduardo Perez Saat Bajul Ijo Diunggulkan |
|
|---|
| Berita Persebaya Hari Ini: 5 Laga 4 Pemain Kena Kartu Merah Ini Kata Pelatih Edu Perez |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Berita-Persebaya-Hari-ini-Populer-Pesan-untuk-George-Brown-Persiapan-Bajul-Ijo-untuk-Liga-1-2022.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.