Persebaya Surabaya

Baru Ditebus, Eks Bek Persebaya Surabaya Kini Dikaitkan ke Dewa United dan Rans Nusantara FC

Baru setengah musim ditebus Persija Jakarta, eks Persebaya Surabaya Dandi Maulana kini dikaitkan dengan Dewa United dan Rans Nusantara FC. 

Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Adrianus Adhi
Persib Bandung
Dandi Maulana saat memperkuat Persebaya Surabaya di laga pramusim Piala Presiden 2022 

SURYA.co.id, - Baru setengah musim ditebus Persija Jakarta, eks Persebaya Surabaya Dandi Maulana kini dikaitkan dengan Dewa United dan Rans Nusantara FC

Seperti diketahui, Dandi Maulana sempat memperkuat Persebaya Surabaya di Liga 1 2022/2023 lalu. 

Ia didatangkan di awal musim dan mencatatkan 5 penampilan bersama Bajul Ijo. 

Baru setengah musim, Dandi Maulana langsung ditebus tim asal Ibu Kota yaitu Persija Jakarta

Ia kemudian mengakhiri musim dengan Macan Kemayoran dengan total 10 pertandingan. 

Dandi Maulana saat masih memperkuat Persebaya Surabaya.
Dandi Maulana saat masih memperkuat Persebaya Surabaya. (Instagram: DandiMaulana)

Kabar terbaru, Dandi Maulana kini dikabarkan sedang dikaitkan dengan dua tim promosi yaitu Dewa United dan Rans Nusantara FC

Rumor transfer tersebut diketahui dari akun instagram GozipBola

Baca juga: Eks Wonderkid Persebaya Surabaya Marselino Ferdinan Dipuji Aji Santoso, Makin Matang di Eropa

Baca juga: TARGET Sho Yamamoto Bersama Persebaya Surabaya di Liga 1 2023/2024, Ulangi Kesuksesan Musim Lalu

"Rumours!! Dandi M dikaitkan dengan Dewa United dan Rans Nusantara FC

Potensi transfer ini tentu saja sangat terbuka. 

Mengingat Posisi Dandi Maulana sendiri tentu makin terhimpit di skuad Ibu Kota. 

Kedatangan dua bek anyar yaitu Akbar Arjunsyah dan Rizky Ridho bis membuat Dandi Maulana makin kesulitan untuk menembus skuad Thomas Doll musim depan. 

Dandi Maulana dikabarkan sedang dilirik dua tim promosi
Rumor Dandi Maulana, eks bek Persebaya Surabaya dilirik Dewa United dan Rans Nusantara FC

Menarik untuk ditunggu kiprah Dandi Maulana selanjutnya. 

Biodata Dandi Maulana

Melansir dari Wikipedia, Dandi Maulana Lahir Pandeglang, 17 Juli 1998.

Halaman
1234
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    Klub
    D
    M
    S
    K
    GM
    GK
    -/+
    P
    1
    PSM Makasar
    34
    22
    9
    3
    63
    8
    35
    75
    2
    Persija Jakarta
    34
    20
    6
    8
    47
    11
    20
    66
    3
    Persib
    34
    19
    5
    10
    54
    25
    4
    62
    4
    Borneo
    34
    16
    9
    9
    64
    18
    24
    57
    5
    Bali United
    34
    16
    6
    12
    67
    21
    14
    54
    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved