Persebaya Surabaya

PREVIEW Persita vs Persebaya Surabaya: Update Pemain dan Absen Akumulasi Kartu Kuning

Berikut Preview Persita vs Persebaya Surabaya di lanjutan Liga 1 2022/2023, lengkap akumulasi kartu kuning dan head to head.

Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Adrianus Adhi
Persebaya
Persita vs Persebaya saat berjumpa di putaran pertama Liga 1 2022 

Absen Akumulasi Kartu Kuning

Di pertandingan sebelumnya, ada tiga pemain Persebaya Surabaya yang mendapatkan kartu kuning.

Tiga pemain tersebut adalah Sho Yamamoto, Arief Catur dan Dandi Maulana.

Dandi Maulana sudah hijrah ke Persija Jakarta.

Arief Catur absen di laga lawan Persita Tangerang
Arief Catur absen di laga lawan Persita Tangerang (Instagram: ariefcaturp)

Sho Yamamoto sejauh ini masih mengantongi dua kartu kuning.

Sedangkan Arief Catur sudah mendapatkan 4 kartu kuning.

Artinya, bek muda itu harus absen di laga melawan Persita Tangerang.

Berikut perolehan kartu kuning Persebaya.

1 Kartu Kuning: Michael Rumere, Koko Ari, Marselino Ferdinan, Silvio Junior, M Supriadi, Dandi Maulana, Higor Vidal, Denny Agus, Alta Ballah

2 Kartu Kuning: Rizky Ridho, Leo Lelis, Risky Dwiyan, Sho Yamamoto

3 Kartu Kuning: M Alwi Slamat, M Hidayat, Ahmad Nufiandani

4 Kartu Kuning: Arief Catur

Head to Head Persita vs Persebaya

1 Agustus 2022
Persebaya Surabaya 2-0 Persita

6 Maret 2022
Persita 1-1 Persebaya Surabaya

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved