Arm4dilo SMA Muhammadiyah 4 Surabaya Ramaikan Suasana Semifinal dan Final ANC 2925 Regional East

XLSMART pun menghadirkan kompetisi suporter untuk dipilih sebagai juara suporter terbaik selama perhelatan Axis Nation Cup (ANC) 2025

Penulis: Sri Handi Lestari | Editor: irwan sy
XLSMART
TIM SUPPORTER - Aksi tim Arm4dilo dari SMA Muhammadiyah 4 Surabaya saat tampil disela pertandingan semi final dan final ANC 2025 di GOR Unesa. Meski tim sekolahnya tidak lolos di babak ini, mereka tetap tampil sebagai supporter selama pertandingan karena terpilih sebagai salah satu tim supporter terbaik. 

Terpisah, Regional Group Head XLSMART East Region, Dodik Ariyanto, mengakui bila ANC 2025 tidak hanya fokus pada futsal.

"Ajang ini juga menyelenggarakan berbagai kompetisi pendukung, salah satunya tim supporter," terang Dodik.

Sebagai tahap awal kompetisi tim supporter ini khusus untuk wilayah Surabaya.

Namun dengan semakin meningkatnya minat tim supporter dari sekolah, harapannya kompetisi tim supporter akan kembali digelar di setiap ajang ANC.

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved