Surabaya Ingin Kurangi Beban Pusat, Berencana Utang Rp 5 Triliun Untuk Pembiayaan Pembangunan Daerah
SMI merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang pembiayaan infrastruktur.
Penulis: Bobby Constantine Koloway | Editor: Deddy Humana
Bahkan tahun depan, angka PAD Surabaya ditargetkan mencapai Rp 8,95 triliun (73 persen) dan dana transfer sebesar Rp 3,2 triliun (27 persen).
Dalam menggali pendapatan daerah, Surabaya hanya kalah dari Kabupaten Badung di Provinsi Bali yang memiliki angka PAD Rp 9,6 triliun lebih dan pendapatan transfer pusat Rp 799 miliar lebih.
"Surabaya berada di peringkat kedua setelah Badung. Badung memiliki kemandirian cukup tinggi, di atas 90 persen," ungkap Bima.
Sekalipun demikian, Bima memberikan catatan soal masih adanya daerah yang memiliki ketergantungan pada anggaran dari pusat. Banyak daerah yang mayoritas sumber pendapatannya berasal dari dana transfer pusat.
"Namun masih ada daerah yang ketergantungan di atas 60 persen. Sehingga kalau dana pusat distop, maka selesai. Nggak bisa gajian dan lain-lain," kata mantan Wali Kota Bogor tersebut. ****
PT Sarana Multi Infrastruktur Persero (PT SMI)
Pemkot Surabaya berutang 5 triliun
Surabaya utang ke PT SMI
pembiayaan pembangunan dari utang
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi
utang jadi pengganti transfer pusat
membangun bermodal utang
Surabaya
DAK Fisik Tidak Cukup Perbaiki 300 KM Jalan Rusak, Pemkab Trenggalek Utang Ke PT SMI Rp 106 Miliar |
![]() |
---|
Prositusi Moroseneng Surabaya Jadi 'Gerakan Bawah Tanah', 2 PSK Dan Mucikari Menyaru Di Balik Warkop |
![]() |
---|
Danantara Tidak Bantu PSEL Benowo, Surabaya Tetap Berinovasi Memanfaatkan Residu Gasifikasi Sampah |
![]() |
---|
Dorong Pemilahan Dari Rumah Lewat 1.361 Bank Sampah, Cak Eri Ingin Setiap RW di Surabaya Zero Waste |
![]() |
---|
Besaran Gaji Magang Kemnaker 2025 di Surabaya, Sidoarjo dan Gresik, Tertarik? Begini Cara Daftarnya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.