Sampai Kapan Instagram Down? Ini Penjelasan Pengamat Gadget

Sampai kapan Instagram down? Pertanyaan itu mulai banyak diajukan warganet yang geram lantaran aplikasi populer itu error sejak Senin (22/5/2023)

Penulis: Arum Puspita | Editor: Adrianus Adhi
INSTAGRAM
Penampakan Instagram down 

"Tapi jangan sampai, kita menutup mata pada media sosial yang lainnya," kata Eno.

Sebagai contoh mudahnya, kata Eno, Facebook, WhatsApp, dan Instagram saja tak ragu menggunakan Twitter untuk mengabarkan bahwa semua layanannya sedang tumbang.

Padahal, Twitter sendiri merupakan kompetitor langsung bagi Facebook Inc.

"Nah, ini bisa dicontoh sama pengguna yang khususnya punya bisnis yang mengandalkan layanan Facebook Inc. Intinya, jangan ragu, punya sosial media lain sebagai layanan cadangan," kata Eno.

Ia menambahkan, setidaknya melalui akun media sosial lain itu, pengguna bisa mengabarkan kepada audiensnya bahwa sedang ada masalah di layanan Facebook Inc., yang biasanya digunakan.

Di samping itu, pengguna juga bisa memberikan update informasi terkini soal gangguan bahkan menyebarkan kontak darurat yang bisa dihubungi di saat layanan Facebook Inc., down.

Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved