LIGA INGGRIS
Hasil Liga Inggris: Di Depan Pendukung, Tottenham Dipermak Aston Villa 0 - 2, Terlempar dari 4 Besar
Tottenham Hotspur gagal memanfaatkan laga kandang di matchday ke-18 Liga Inggris 2022-2023.
Penulis: Suyanto | Editor: Suyanto
Instagram: Harry Kane
Kapten Tottenham Hotspur Harry Kane gagal menyelamatkam tim dari kekalahan di kandang atas Aston Villa dengan skor 0 - 2, Minggu (1/1/2022).
Pada menit ke-79, Villa hampir menambah gol lagi melalui tendangan dari luar kotak penalti yang dilakukan oleh Luiz.
Sepakan kaki kanan Luiz, yang mengarah ke sisi kiri gawang Spurs, masih bisa ditangkap oleh Lloris.
Hingga laga berakhir, Spurs tak mampu mencetak sebiji gol pun dan Aston Villa berhasil membawa pulang tiga poin dengan skor akhir 2-0.
Dengann hasil ini, Spurs terlempar dari empat besar. Posisinya di urutan empat digantikan Manchester United dengan selisih dua poin. MU 32 poin, Spurs 30 poin.
Sumber: Bolasport
Berita Terkait: #LIGA INGGRIS
| JADWAL LIGA INGGRIS Arsenal Vs Man United, The Gunners Bidik Sejarah |
|
|---|
| Menanti Debut Van Nistelrooy Pimpin Manchester United Vs Leicester |
|
|---|
| Jadwal Liga Inggris Pekan Ini: Man City vs Arsenal, West Ham vs Chelsea |
|
|---|
| Jadwal Liga Inggris West Ham vs Manchester City, Pasukan Pep Guardiola Incar Kemenangan Ketiga |
|
|---|
| Jadwal Liga Inggris Pekan Pertama: Chelsea vs Liverpool, Burnley vs Man City Pembuka Malam Ini |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/update-transfer-liga-inggris-harry-kane-makin-dekat-ke-man-city.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.