Persebaya Surabaya

Persebaya vs Bali United, Pelatih Aji Santoso: 4 Pemain Asing Main di Pertandingan Bola Malam ini

Jadwal Piala Presiden 2022 hari ini adalah Persebaya Surabaya vs Bali United di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung pada Senin (20/6/2022) malam. 

Editor: Adrianus Adhi
Istimewa/Persebaya
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso. 

Jadwal Piala Presiden 2022 Hari Ini

Persita vs Dewa United

Bali United vs Persebaya

Prediksi Susunan Pemain:

Bali United (4-3-3): M Ridho; Andhika Wijaya, Willian Pacheco, Jajang Mulyana, Ricky Fajrin; Brwa Nouri, Fadil Sausu, Eber Bessa; Novri Setiawan, Privat Mbarga, Ilija Spasojevic

Pelatih: Stefano Cugurra.

Persebaya (4-3-3): Satria Tama, Muhammad Salman Alfarid, Leo Lalis, M Zainuri, Alta Ballah, Alwi Slamat, Muhammad Hidayat, Higor Vidal, Silvio Junior, Sho Yamamoto

Pelatih : Aji Santoso

>>>Ikuti Berita Lainnya di News Google SURYA.co.id

Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul Jadwal Piala Presiden 2022 Hari Ini, Persebaya Bakal Mainkan Kuartet Pemain Asing Lawan Bali United

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved