Kualifikasi Piala Asia 2023

LENGKAP Jadwal Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023, Laga Pembuka Lawan Tuan Rumah 8 Juni

Timnas Indonesia bakal menatap laga kualifikasi Piala Asia 2023 yang akan digelar di Kuwait mulai 8-15 Juni 2022 mendatang.

Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Iksan Fauzi

Sebelumnya, juru taktik asal Korea Selatan itu memanggil 29 pemain saat pemusatan latihan.

Beberapa pilar harus tersingkir karena sejumlah alasan, termasuk Egy Maulana dan Evan Dimas.

Egy Maulan dan Evan Dimas beserta Irhan Jauhari dan Ernando Ari tidak dibawa lantaran cedera.

Adapun nama sisanya yang tidak terpilih, yakni Ilham Rio dan Rizky Dwi Febrianto.

Timnas Indonesia menatap Kualifikasi Piala Asia 2023 dengan bekal kurang apik.

Shin Tae-yong dan pasukannya mampu ditahan imbang Bangladesh dalam laga FIFA Matchday yang berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Rabu (1/6/2021).

Kendati demikian, Shin Tae-yong berjanji akan membawa Indonesia meraih hasil terbaik di Kualifikasi Piala Asia 2023.

"Bola itu bundar, pastinya kita akan bekerja maksimal melawan Kuwait, Yordania, dan Nepal," ucapnya.

"Apalagi kita memang di pot 3, ada pot 1, 2, yang lebih bagus dari kita. Begitu tiba di Kuwait, akan mempersiapkan tim dengan benar-benar matang," imbuh Shin.

Jadwal Timnas Indonesia

Rabu, 8 Juni 2022

Kuwait vs Indonesia - 23.15 WIB - Jaber Al-Ahmad International Stadium, Kuwait City.

Minggu, 12 Juni 2022

Indonesia vs Yordania - 02.15 WIB - Jaber Al-Ahmad International Stadium, Kuwait City.

Rabu, 15 Juni 2022

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved