MSC 2021

Jadwal Playoff MSC 2021 Hari Ke-3: EVOS Legends vs Execration, Blacklist Menunggu di Grand Final

Berikut Jadwal MSC 2021 hari ini, Blacklist International menunggu pesaing di grand final, Minggu (13/6/2021).

Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Adrianus Adhi
Youtube: Mobile Legends
EVOS Legends jadi satu-satunya harapan Indonesia di MSC 2021 

Sementara babak puncak grand final bakal diselenggarakan pada jam 17.00 WIB

Jadwal MSC 2021

12.00 WIB - EVOS Legends vs Execration (Match 1)

17.00 WIB - Blacklits International vs Pemenang Match 1

*Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu

Link Live Streaming MSC 2021

Link 1

Link 2

Link 3

Playoff MSC 2021

Di fase Playoff MSC 2021 akan ada empat tim yang memulai dari upper bracket, dan empat tim yang akan memulai dari lower bracket.

Adapun, bracket babak playoff dapat dilihat sebagaimana berikut ini.

Bracket Playoff MSC 2021
Bracket Playoff MSC 2021 (Youtube: Mobile Legends)

Tentang MSC 2021

Mobile Legends Southeast Asian Cup bakal hadir kembali di tanggal 7-13 Juni 2021 mendatang, berikut timelinenya. 

MSC 2021 bakal hadir kembali untuk menyapa penggemar skena professional Mobile Legeds Bang-Bang.

Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved