Biodata Putri Tanjung, Anak Chairul Tanjung yang Baru Saja Ditunjuk Jokowi Jadi Staf Khusus Presiden

Berikut Biodata Putri Tanjung, Anak Chairul Tanjung yang Ditunjuk Jokowi Jadi Staf Khusus Presiden, Tak Kalah Sukses dari Ayahnya

instagram putri_tanjung
Biodata Putri Tanjung, Anak Chairul Tanjung yang Baru Saja Ditunjuk Jokowi Jadi Staf Khusus Presiden 

Wanita kelahiran 22 September 1996 ini bahkan sudah menjadi pengusaha muda di usia 15 tahun.

Ia mendirikan sebuah event organizer yang diberi nama CreativePreneur Event.

Tentu bukan proses yang mudah untuk membangun usaha sendiri.

Butuh keberanian, tekad, dan juga skill yang mumpuni untuk bisa sampai di titik itu.

Kini perempuan berumur 22 tahun ini mulai menuai hasilnya.

Usaha kerasnya dari kecil membuatnya menjadi sosok inspiratif yang patut diperhitungkan.

Dirinya banyak memberikan pengaruh bagi kaum millennial untuk terus bergerak.

Tak tanggung-tanggung, sudah banyak event gerakan anak muda yang ia buat loh.

Tak mau dibilang aji mumpung karena sang ayah, ia membuktikan anak muda juga bisa sukses dan berprestasi

Sumber: Kompas.com
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved