Berita Surabaya
Pakar Ingatkan Polisi terkait Tembak Kaki Pelaku Curanmor; Hati-hati Tidak Sah di Mata Hukum
"Kalau saya kok tidak setuju pelaku curanmor ditembak kakinya atau sampai meninggal dunia. Polisi seharusnya menegakkan asas praduga tak bersalah."
Editor:
Parmin
Menurutnya, banyak faktor yang bisa memengaruhi tindakan kriminal. Namun, selama ini memang ketegasan penegak hukum paling memengaruhi kepatuhan masyarakat terhadap hukum.
"Ketegasan memang dibutuhkan dalam hukum, yang punya wewenang harus menegaskan aturannya. Jadi, warga taat hukum dan otomatis kriminal berkurang," tandasnya.
Penekanan angka kriminalitas juga dikembangkan dengan forum komunikasi antara masyarakat dengan kepolisian. Hal ini sebagai deteksi dini tindak kriminal, sehingga bisa ditangani secara tepat. (lih/ovi)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/polisi-tembak-kaki-pelaku-curanmor_20160805_232111.jpg)