Suami Bunuh Istri dan Anak

Abdullah Menangis Saat Rekonstruksi

Fakta baru yang lain Abdullah dipastikan meminum HCL menggunakan gelas di dalam kamar mandi.

Penulis: Adrianus Adhi | Editor: Wahjoe Harjanto

“Kami akan mengkoreksi hasil pemeriksaan, rekonstruksi dan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) karena tubuh posisi tubuh Wiwik dan Putri saat rekontruksi saat ini berbeda,” ungkap Wahyu.

Wahyu menjelaskan, Abdullah menunjukkan posisi Wiwik ada di dapur dan ruang tengah saat rekonstruksi. Kondisi ini bertolak belakang dari temuan polisi saat olah TKP yang menunjukkan bahwa posisi Wiwik ada di ruang tengah.

“Jadi posisi Wiwik yang ditunjukan adalah posisi putrinya saat olah TKP. Tapi ini masih kami telusuri dulu,” tambah Wahyu.

Diduga, Abdullah salah dengan urutan rekonstruksi sebab saat pembunuhan terjadi lampu rumah dalam keadaan mati. Ada kemungkinan pula yang pergi ke kamar mandi adalah Putri, bukan Wiwik.

Baca selengkapnya di Harian Surya edisi besok.
LIKE Facebook Page www.facebook.com/SURYAonline
FOLLOW www.twitter.com/portalSURYA

Halaman 2/2
Tags
pembunuh
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved