TOPIK
Kenangan Noboru Nomura di Surabaya
-
Menu kesukaan Noboru Nomura adalah masakan Padang. Menurut Nomura, makanan ini lebih nikmat bila disantap menggunakan tangan.
-
Penduduk Jawa Timur yang hampir 38 juta dan penghasilan 3800/tahun merupakan pasar potensial. Wajar bila banyak perusahaan ingin tanamkan sahamnya.
-
Konsul Jenderal Jepang di Surabaya ini tiga kali bertugas di Surabaya. Wajar jika punya banyak kenangan, khususnya soal banjir yang sering melanda.