TOPIK
Aksi 22 Mei
-
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menduga para perusuh di aksi 22 Mei 2019 dikendalikan oleh sengkuni.
-
Mata seorang pedagang bernama Usma (64) tampak memerah seperti menahan tangis saat tahu dagangannya ludes seusai aksi massa 22 Mei 2019
-
Seorang perempuan bercadar terekam dalam aksi 22 Mei oleh koresponden ABC Australia, David Lipson, Rabu (22/5/2019).
-
Kepala Staf Kepresidenan, Jenderal (Purn) TNI Moeldoko menyebut ada kelompok di luar teroris yang mencoba mendompleng kerusuhan 22 Mei 2019.
-
Fadli Zon yang turut hadir serta bergabung dengan massa aksi 22 Mei di depan Bawaslu, sempat memberikan orasi singkat dan singgung bayaran.
-
Media internasional ikut sorot kerusuhan aksi 22 Mei yang kacaukan Jakarta, Selasa hingga Rabu (21-22/5/2019).
-
Aksi bentrok yang terjadi di kawasan MH Thamrin Jakarta Pusat, pada Rabu (22/5/2019) menelan korban jiwa, salah satunya Adam Nooryan (19).
-
Kendaraan taktis milik Polri yang bernama 'Raisa' yang sempat diterjunkan dalam aksi massa 22 Mei 2019, memiliki sejumlah kehebatan
-
Pendakwah kharismatik Abdullah Gymnastiar atau Aa Gym mengucap "Innalillahi wa innailaihi rajiun," merespons aksi 22 Mei 2019 di Jakarta.
-
Dalam kerusuhan massa aksi 22 Mei yang berlangsung hingga kini, Polda Metro Jaya mengamankan sejumlah barang dari para perusuh.
-
Tokoh Badan Pemenangan Nasional (BPN), Fadli Zon tampak ikut hadir dan bergabung dengan massa aksi 22 Mei di depan Bawaslu, Jakarta Pusat, Rabu (22/5/
-
Polisi menetapkan 257 tersangka terkait sejumlah kericuhan dalam aksi 21- 22 Mei 2019. Uang Rp 5 Juta, Busur Panah Jadi Barang Bukti
-
Massa aksi di depan gedung Bawaslu RI. Jakarta Pusat, kembali ricuh. Kericuhan tersebut kembali terjadi saat massa hendak membubarkan diri. Namun...
-
Prabowo Subianto dan Amien Rais menyerukan massa aksi 22 Mei berjuang dengan cara damai tanpa kekerasan.
-
Video live Jakarta terkini, tampak massa memenuhi kawasan Thamrin, Jakarta Pusat.
-
Presiden Joko Widodo ( Jokowi) menegaskan tidak akan memberi ruang dan toleransi bagi perusuh dan pengganggu keamanan negara.
-
Para peserta aksi juga anggota TNI Angkatan Darat (AD) mendirikan salat ashar yang dilanjutkan salat jenazah di depan gedung Bawaslu RI
-
Kondisi Jakarta terkini sudah berangsur kondusif, meskipun sejumlah mall memutuskan menutup dini pasca bentrok dalam aksi 22 Mei.
-
Seusai Polri mengamankan sebuah ambulans dalam kerusuhan aksi 22 Mei 2019 di depan kantor Bawaslu, beredar foto ambulans berlogo Partai Gerindra
-
TERUNGKAP bayaran provokator dalang kerusuhan 22 Mei di depan kantor Bawaslu cuma Rp 6 juta. Mereka memang diperintahkan untuk bikin rusuh.
-
Dharma, seorang warga yang terkena dampak kericuhan massa aksi 22 Mei ceritakan saat peserta demo gedor rumah dan bakar mobilnya.
-
Kadiv Humas Mabes Polri Brigjen Pol M. Iqbal menyebut kericuhan yang terjadi di depan Kantor Banwaslu, Jakarta, Rabu (22/5/2019) by design atau settin
-
Amien Rais menuding polisi telah menembak para demonstran saat aksi unjuk rasa di depan kantor Banwaslu, Rabu (22/5/2019) dini hari.
-
Polisi akhirnya bisa mengidentifikasi provokator di balik aksi anarkis sekelompok orang pascaaksi unjuk rasa di depan Kantor Bawaslu, Jakarta, Selasa
-
Massa terus bergerak dan melakukan aksi di kawasan dekat Asrama Brmob Jalan KS Tuban Jakarta, Rabu (22/5/2019) pagi.
-
Live video streaming aksi massa 22 Mei 2019 di Tanah Abang dan Petamburan Jakarta yang berlangsung rusuh ada di sini.
-
Massa membakar asrama Brimob di Jl KS Tubun Jakarta, menyebabkan puluhan kendaraan hangus, Rabu (22/5/2019) dinihari.
-
Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam) Wiranto membongkar rencana 'kejahatan' dalam aksi 22 Mei besok.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved