Talkshow PDIP Jatim
Dorong PDIP Bangun Kemandirian Ekonomi Rakyat, CEO Baba Rafi Usul Usaha Ayam Geprek Perjuangan
Founder sekaligus CEO Baba Rafi Hendy Setiono memberikan insight untuk partai politik khususnya PDIP agar bisa semakin bermanfaat
Penulis: Fatimatuz Zahro | Editor: Titis Jati Permata
“Saya membayangkan jika brand FnB dari PDIP dengan warna merahnya tadi, Ayam Geprek Perjuangan, ada di seluruh tempat-tempat yang secara visual terlihat, maka lama-lama akan memunculkan brand awareness yang lama-lama mereka berpikir, saya suka produknya, maka nanti saat Pemilu saya akan pilih PDIP,” ujarnya disambut tepuk tangan dari para peserta RedTalks.
Genzi Cenderung Ingin Miliki Usaha Sendiri
Hal ini menurutnya juga sangat potensial karena dikatakan Hendy, banyak milenial dan juga Genzi yang sekatang cita-citanya tidak mau jadi karyawan.
Generasi muda masa kini lebih cenderung ingin memiliki usaha sendiri dan memiliki kebebasan.
Mereka lebih memilih untuk memulai usaha skala kecil dengan karyawan hanya 10 orang misalnya.
Tapi justru itu menjadi nilai tambahnya karena pembukaan lapangan kerja terjadi di sana.
“Dari pada banyak yang rebutan titik SPPG MBG, saya rasa ini bisa jadi menjadi solusi, jadi fokusnya pada market eksternal, tidak hanya mengandalkan market yang di create oleh pemerintah, walaupun itu bagus, MBG itu bagus. Tapi bagaimana kita bisa menciptakan nilai tambah tersendiri, dan menciptakan market sendiri di luar sana,” pungkas Hendy.
BACA BERITA SURYA.CO.ID LAINNYA DI GOOGLE NEWS
| Bicara di RedTalks, Sujiwo Tejo : Pendidikan Karakter Bisa dari Sanggar Gratis untuk Rakyat |
|
|---|
| BEM Unesa Nilai RedTalks Jadi Forum Perluas Wawasan Politik-Ekonomi Gen Z |
|
|---|
| Generasi Muda Jadi Penentu Transformasi Ekonomi, Guru Besar UPN Prof Martha : Mindset Harus Bergeser |
|
|---|
| Redtalks 2025, Peneliti Litbang Kompas Bocorkan Strategi Menang Pemilu 2029 |
|
|---|
| Ketua PDIP Jatim Said Abdullah: Redtalk Fasilitasi Anak Muda Jatim Bicara Masa Depannya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Founder-sekaligus-CEO-Baba-Rafi-Hendy-Setiono.jpg)