Pemkot Kediri menjadikan Jalan Stasiun sebagai ikon baru kota sekaligus kawasan penunjang pariwisata di Kota Kediri.
Rivo Chandra Makarupa Medellu resmi menjabat sebagai Kajari Kota Kediri, Jatim, menggantikan Raden Roro Theresia pada Kamis (8/1/2026).
KAI Daop 7 Madiun berhasil memberangkatkan 176.348 penumpang selama masa angkutan Nataru 2025/2026.
Kualitas gizi yang baik akan berdampak langsung pada kesehatan, kecerdasan, dan produktivitas masyarakat.
Kedua pelaku sudah pernah mencuri motor di empat lokasi yang tersebar di tiga kecamatan berbeda.
Persik Kediri menjalani rangkaian latihan intensif guna mematangkan kesiapan tim, baik dari sisi teknis maupun nonteknis.
Arus balik Nataru 2026: Stasiun Kediri catat volume penumpang tertinggi kedua di Daop 7 Madiun Jatim. Cek data jumlah penumpang di sini.
Keberangkatan ini menandai dimulainya perjuangan tim sepak bola kebanggaan Kota Kediri di kompetisi tingkat provinsi.
Dalam pertandingan tersebut, panpel akan menerapkan pembatasan penonton sesuai dengan rekomendasi dari pihak kepolisian
Acara yang diinisiasi Yayasan Rumah Budaya ini diikuti oleh perwakilan lintas agama dan berbagai elemen masyarakat
2 pendaki di Bukit Klotok Kediri Jatim dievakuasi BPBD setelah tersesat akibat nekat ambil jalur pintas pada Senin (29/12/2025) malam.
Konsistensi permainan Persik Kediri di kompetisi Super League musim ini tak lepas dari peran kapten tim, Ezra Walian.
Kehadiran Wali Kota Kediri disambut hangat oleh jemaat. Bentuk dukungan pemerintah daerah terhadap kerukunan umat beragama.
Bagi Persik Kediri, laga ini momen penting untuk bangkit dan meraih hasil maksimal di hadapan Persikmania.
Momen libur Natal 2025, ribuan penumpang tampak memadati stasiun-stasiun di wilayah Daop 7 Madiun.
Lapas Kediri menyerahkan Remisi Natal Tahun 2025 kepada narapidana beragama Kristiani
PBNU islah di Ponpes Lirboyo Kediri Jatim, Rais Aam dan Gus Yahya sepakat gelar Muktamar NU ke-35 secepatnya.
Rais Aam PBNU dan kiai sepuh NU gelar rapat konsultasi di Ponpes Lirboyo Kediri bahas dinamika dan hasil Rapat Pleno PBNU. Gus Yahya hadir.
Sekitar 1700 peserta mengikuti acara Napak Tilas Rute Gerilya Panglima Besar Jenderal Soedirman Kediri-Bajulan
Pasar properti di Kediri mengalami pertumbuhan yang cukup signifikan dalam beberapa tahun terakhir.