resiko hujan lebat dan cuaca ekstrem masih berpotensi terjadi, terutama di akhir Desember 2025 hingga awal Januari 2026.
Pesta kembang api di SLG Kediri Jatim ditiadakan saat perayaan Tahun Baru 2026. Bupati Mas Dhito memilih doa bersama sebagai bentuk empati bencana
Menurutnya, pernikahan yang belum tercatat secara resmi di dokumen negara kerap bukan karena pilihan, melainkan keterbatasan kondisi.
Di area SLG, selain hiburan dan kembang api, akan digelar bazaar UMKM yang diisi oleh pelaku usaha mikro kecil menengah.
Dari hasil pemeriksaan, terduga pelaku mengakui telah menggadaikan mobil rental tersebut kepada pihak lain tanpa seizin pemilik.
Tak hanya fokus pada sajian kuliner, Kampung Family Resto juga terus melakukan pengembangan fasilitas.
Pada pemilu legislatif 2024, PDIP Kediri mendapatkan perolehan 13 kursi atau turun 2 kursi dari Pemilu 2019 yang mendapatkan 15 kursi.
FKUB diminta bekerja optimal dalam memperkuat nilai keagamaan yang moderat dan membangun komunikasi lintas umat beragama
Acara tersebut dihadiri oleh ribuan pegawai yang baru menerima SK sebagai bagian dari program pengangkatan PPPK.
Gedung DPRD Kabupaten Kediri di Jalan Soekarno-Hatta Katang kecamatan Ngasem mulai dirobohkan
Kecelakaan mobil tabrak motor terjadi di Jalan Umum Desa Bendoasri, Kecamatan Pare, Kabupaten Kediri
Melainkan ruang edukasi untuk memahami kehidupan, keyakinan, dan kejayaan budaya masa lalu, khususnya era Majapahit.
Setelah juknis diterbitkan, dana tersebut baru bisa diimplementasikan di masing-masing KMP sesuai ketentuan.
"Event ini kami jadikan tolak ukur kekuatan camp-camp di Kediri. Yang penting anak-anak fokus ke materi tanding," tegas Shirojuddin.
Ketua Karang Taruna Kabupaten Kediri, Danang Saputro menjelaskan bahwa konsep kegiatan ini sengaja dibuat dekat dengan anak muda.
Data Asosiasi Petani Cabai Indonesia (APCI) Kabupaten Kediri per 10 Desember 2025, pasokan cabai di Pasar Induk Pare meningkat signifikan.
Terkait apa saja barang bukti yang dilimpahkan oleh Polda Jatim, Ismaya menyebut masih melakukan pendataan lebih lanjut.
Performanya yang stabil membuatnya dipanggil untuk memperkuat Timnas Indonesia di SEA Games 2025.
Di sisi lain, juga menunjukkan pentingnya partisipasi dan kesadaran masyarakat dalam pengawasan jalannya pemerintahan di desa dan kelurahan.
Ismaya berharap sarasehan menjadi pengingat bagi para kades agar berhati-hati dalam mengambil keputusan terkait anggaran.