Indonesian Idol 2025

Sosok Aris Indonesian Idol yang Bongkar Nasibnya usai Jadi Juara, Hadiah yang Dijanjikan Tak Sesuai

Masih ingat sosok Januarisman atau Aris Indonesian Idol? Kini, ia mendadak viral setelah membongkar nasibnya setelah menjadi juara

Penulis: Arum Puspita | Editor: Musahadah
Kolase Kompas.com
Aris Idol 

Sempat mendekam di penjara, Aris Idol akhirnya resmi bebas bersyarat dari Rutan Cipinang pada Rabu (15/4/2020).

Dilansir dari artikel Kompas.com berjudul "Bebas dari Penjara, Aris Idol Fokus Garap Kanal YouTube" Aris Idol bebas karena sudah mendekam di penjara selama 1 tahun 3 bulan, setengah dari total masa tahanannya, yakni 2 tahun 6 bulan.

Ia temasuk satu dari ribuan narapidana yang mendapat asimilasi terkait wabah virus Corona atau COVID-19.

Aris Idol mengatakan dia sangat bahagia karena kembali menghirup udara segar setelah sekian lama.

Aris Idol merasa bahagia lantaran sang istri ikut menjemputnya.

Ciptakan Lagu Selama Mendekam di Penjara

Selama mendekam di dalam Rutan Cipinang, Jakarta Timur, Aris Idol sudah menciptakan beberapa lagu.

Menurut Aris Idol, kelima lagu itu berkaitan dengan kehidupan serta prosesnya.

“Yang kedua tentang merasa gue takut kehilangan ditinggalin sama bini gue,” tutut Aris lagi.

Meskipun sudah menghirup udara bebas, Aris Idol belum bisa langsung bekerja karena adanya pandemi corona atau Covid-19.

===

Kami mengajak Anda untuk bergabung dalam Whatsapp Channel Harian Surya. Melalui Channel Whatsapp ini, Harian Surya akan mengirimkan rekomendasi bacaan menarik Surabaya, Sidoarjo, Gresik, Persebaya dari seluruh daerah di Jawa Timur.  

Klik di sini untuk untuk bergabung 

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved