Persebaya Surabaya
Berita Persebaya Hari Ini Populer: Rumor Winger Naturalisasi Gabung, Keuntungan Lawan Bali United
Berikut Berita Persebaya Hari Ini Populer, rumor winger naturalisasi gabung, keuntungan jelang lawan Bali United.
Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Abdullah Faqih
Ketika berseragam Bali United, Stefano Lilipaly sukses meraih dua trofi juara Liga 1 Indonesia pada musim 2018/2019 dan 2021/2022.
Kemudian setelah bermain untuk Bali United, Stefano Lilipaly berpindah membela Borneo FC sejak musim 2022/2023 hingga sekarang.
Selain bermain untuk klub, Stefano Lilipaly juga merupakan pemain berlabel Timnas Indonesia di bawah pelatih Jacksen Tiago.
Profil Stefano Lilipaly
Nama lengkap : Stefano Jantje Lilipaly
Tempat lahir : Arnhem, Belanda
Tanggal lahir : 10 Januari 1990 (34 tahun)
Tinggi : 1,75 meter
Kewarganegaraan : Indonesia - Belanda
Posisi : Penyerang - Sayap Kiri
Kaki dominan : Kanan
Klub saat ini : Borneo FC Samarinda
Bergabung : 1 Mei 2022
Kontrak berakhir : 2026
Perpanjangan Kontrak : 1 Januari 2024
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Link-Live-Streaming-Persebaya-Surabaya-vs-Persik-Kediri-Rabu-11-Desember-2024.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.