Amalan Islam
Bacaan Doa-Doa Ketika Hujan, Lengkap dengan Teks Arab, Latin dan Artinya
Hujan adalah anugerah dari Allah Swt. Berikut bacaan doa-doa ketika hujan yang bisa diamalkan pada musim hujan seperti saat ini.
Penulis: Pipit Maulidiya | Editor: Musahadah
4. Doa ketika hujan disertai petir yang menyambar
سُبْحَانَ الَّذِيْ يُسَبِّحُ الرَّعْدُ بِحَمْدِهِ وَالْمَلَائِكَةُ مِنْ خِيْفَتِهِ
Teks latin: Subhanalladzi yusabbihur ro'du bi hamdihi wal mala-ikatu min khiifatih
Artinya: "Mahasuci Allah yang petir dan para malaikat bertasbih dengan memuji-Nya karena rasa takut kepada-Nya" (HR. Bukhari)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/ilustrasi-hujan-1322024.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.