Persebaya Surabaya

Profil dan Biodata Brylian Aldama, Pemain Baru Persebaya yang Pulang Merantau dari Eropa

Persebaya Surabaya melalui akun resmi @officialpersebaya akhirnya mengumumkan secara resmi Brylian Aldama sebagai pemain baru.

Penulis: Pipit Maulidiya | Editor: Musahadah
tribun jatim/ndaru wijayanto
Gelandang Persebaya, Brylian Aldama (kanan) 

Umur: 20 tahun

Agama: Islam

Tinggi badan: 175 cm.

Putuskan Kontrak dengan HNK Rijeka

Brylian Aldama mengaku dirinya lah yang ingin menyelesaikan hubungan dengan HNK Rijeka.

Mantan pemain Timnas U-19 Indonesia itu menutup rapat-rapat alasan cabut dari HNK Rijeka.

"Tetapi yang saya tekankan di sini, saya ke Indonesia bukan karena dipulangkan," aku Brylian Aldama.

"Tetapi, memang saya minta kontrak diputus."

"Ada beberapa alasan yang tidak bisa saya kasih tahu," ucap pemain berusia 20 tahun.

Brylian Aldama saat ini tengah berada di Indonesia.

Dia pun tergabung dalam skuad Indonesia All Star U-20 yang mentas pada ajang Youth Championship (IYC) 2021.

Selain Indonesia All Star U-20, IYC juga diikuti oleh Barcelona U-18, Atletico Madrid U-18, dan Bali United U-18.

Brylian Aldama mengaku butuh menit bermain untuk bisa kembali ke performa awal.

Soalnya, selama di Kroasia, dia tidak banyak mendapatkan kesempatan bertanding.

Halaman
1234
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    Klub
    D
    M
    S
    K
    GM
    GK
    -/+
    P
    1
    PSM Makasar
    34
    22
    9
    3
    63
    8
    35
    75
    2
    Persija Jakarta
    34
    20
    6
    8
    47
    11
    20
    66
    3
    Persib
    34
    19
    5
    10
    54
    25
    4
    62
    4
    Borneo
    34
    16
    9
    9
    64
    18
    24
    57
    5
    Bali United
    34
    16
    6
    12
    67
    21
    14
    54
    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved