Berita Entertainment

PENGORBANAN Angelina Sondakh Demi Bisa Bertemu Keanu Selama 2 Menit, Akui Kerap Dapat Cemooh

Angelina Sondakh membeberkan pengorbanan yang dilakukan demi sang putra, Keanu Massaid. Ia kerap dapat cemooh.

Penulis: Arum Puspita | Editor: Iksan Fauzi
YOUTUBE
Angelina Sondakh menangis ceritakan kehidupan di penjara 

Agar Keanu Massaid cepat mengenalinya, Angie pun melakukan pendekatan khusus.

Situasi seperti saat ini, Keanu yang masih sekolah online dimanfaatkan oleh Angie untuk sesering mungkin bersamanya.

"Karena Keanu sedang sekolah online, jadi saya berusaha nyiapin sarapannya, bajunya terus nyiapin keperluan sekolah."

"Saya sendiri belum catch up, saya sendiri ketinggalan, mungkin Keanu juga mau bicara dengan saya dengan keterbatasan saya,” tutur Angie.

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved