Piala AFF 2020
Biodata Elkan Baggott, Pencetak Gol ke-4 Indonesia Vs Malaysia di Piala AFF 2020, Sebulan Jadi WNI
Berikut ini profil dan biodata Elkan Baggot, pemain TImnas Indonesia yang membawa Garuda unggul 4-1 atas Malaysia pada laga terakhir Grup B Piala AFF
Editor:
Musahadah
kolase instagram PSSI
Elkan Baggot, sang pencetak gol ke-4 Indonesia Vs Malaysia di Piala AFF 2020, Minggu (19/12/2021). Berikut profil dan biodatanya.
"PSSI mengapresiasi dan berterima kasih kepada seluruh pihak yang membantu Elkan mendapatkan KTP,” imbuhnya.
Pemain berusia 19 tahun tersebut saat ini bergabung bersama timnas Indonesia yang sedang menjalani pemusatan latihgan (TC) di Jakarta.
Iwan Bule berharap Elkan Baggott mampu memberikan usaha terbaiknya demi mengharumkan Indonesia.
“Kami berharap dengan Elkan punya KTP dapat membantu proses administrasinya untuk pertandingan internasional Indonesia."
"Saat ini pelatih Shin Tae-yong membutuhkan kehadirannya sebagai tembok kokoh pertahanan skuad Garuda,” imbuhnya.
Harapan Iwan Bule akhirnya dijawab Elkan di laga lawan Malaysia, Minggu (19/12/2021). (kompas.com/tribunjabar.id)
Ikuti berita selengkapnya seputar Piala AFF 2020 di sini >>>
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/elkan-baggot-sang-pencetalk-gol-ke-4-indonesia-vs-malaysia-di-piala-aff-2020.jpg)