Berita Entertainment

Biodata Revi Mariska, Artis Drama Kolosal yang Viral Gara-gara Singgung Luna Maya, Pernah Depresi

Simak biodata Revi Mariska, artis sinetron kolosal yang viral gara-gara sebut Luna Maya artis video panas. Pemain Angling Dharma dan sempat depresi.

Penulis: Alif Nur Fitri Pratiwi | Editor: Adrianus Adhi
Instagram @lambeturah dan Tribun Pontianak
Artis sinetron kolosal, Revi Mariska 

Penulis: Alif Nur | Editor: Adrianus Adhi

SURYA.CO.ID - Simak biodata Revi Mariska, arti yang ngetop karena banyak membintangi sinetron kolosal di layar kaca.

Nama Revi Mariska sudah lama tak terdengar, namun kini kembali menjadi perbincangan setelah menyinggung Luna Maya.

Perkataan Revi Mariska tentang Luna Maya yang kontroversial tersebut lantas membuatnya menjadi perbincangan khalayak ramai.

Revi Mariska merupakan artis sinetron kolosal awal tahun 2000-an, salah satunya sinetron Angling Dharma.

Tak hanya sinetron kolosal, ia juga pernah membintangi FTV yang tayang di salah satu stasiun TV swasta.

Sementara itu, Revi Mariska juga pernah dikabarkan pernah depresi karena cinta.

Untuk mengetahui selengkapnya, berikut biodata Revi Mariska dan sejumlah sinetron yang pernah ia bintangi.

Artis FTV Revi Mariska
Artis FTV Revi Mariska (KOLASE TRIBUNPONTIANAK.CO.ID)

1. Biodata

Revi Mariska lahir di Jakarta, 24 Maret 1986 silam. Tahun ini ia genap berusia 34 tahun.

Di awal kemunculannya di layar kaca, Revi Mariska banyak memerankan drama kolosal.

Salah satu yang paling terkenal yaitu sinetron kolosal produksi Genta Buana Pitaloka, Angling Dharma.

Revi Mariska dikenal sebagai pemeran Ratri Pramudita dalam sinetron laga Angling Dharma.

Revi Mariska bermain bersama Anto Wijaya, Candy Satrio, Rahma Azhari, Roy Jordy, Choky Adriano, Yuni Sulistyawati dan sejumlah pemain lainnya.

2. Dikabarkan Sempat Depresi

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved