TOPIK
Mapolsek Ciracas Dibakar
-
Terungkap alasan sebenarnya tukang parkir Iwan Hutapea Cs berani keroyok perwira TNI AL Kapten Komaruddi berseragam di Ciracas.
-
Satu orang buronan terduga pengeroyok TNI ditangkap polisi pada Kamis (13/12/2018) malam. Buronan tersebut bernama Depi.
-
Ibu pengeroyok TNI Kapten Komaruddin, Surta Br Hutaean (58) menangis. "Anak ku... Gimana keadaan sekarang? Ya Tuhan bantu hamba," ucap Surta.
-
Sudah tiga hari ini kasus pengeroyokan terhadap anggota TNI AL Kapten Komaruddin yang dilakukan oleh para juru parkir liar berlangsung.
-
Puluhan orang berkendara sepeda motor mendatangi ruamh orang tua juru parkir liar pertokoan Arundian, Ciracas, Jakarta Timur.
-
Aksi pengeroyokan terhadap dua anggota TNI, Kapten Komaruddin dan Pratu Rivo oleh sekelompok juru parkir liar berbuntut panjang.
-
Selasa (11/12/2018) malam hingga Rabu (12/12/2018) dinihari, massa mengamuk di Mapolsek Ciracas, Jakarta Timur, hingga Mapolsek Ciracas dibakar.
-
Diduga Mapolsek Ciracas dibakar karena terkait penggeroyokan sembilan juru parkir terhadap anggota TNI, Kapten Komaruddin. Berikut fakta-faktanya.
-
Sekelompok massa membakar Mapolsek Ciracas, Jakarta diduga akibat tidak puas dengan penanganan kasus di Polsek Ciracas.
-
Sebuah Mapolsek Ciracas dibakar oleh massa diduga buntut dari tragedi pengeroyokan terhadap seorang anggota TNI oleh sembilan juru parkir.