TOPIK
Jelang Pilwali Batu
-
Walikota Batu, Eddy Rumpoko, pagi ini (9/6/2012) memastikan langkahnya untuk menjadi incumbent pemilihan walikota Batu
-
Batas akhir jadwal kesehatan tinggal sehari, namun lima kandidat bacawali belum menjalani tes kesehatan
-
tiba-tiba ada dua kader PD Batu mengambil formulir, yakni, Ketua dan mantan ketua DPC PD.
-
Partai Golkar bakal mengumumkan calon dari Partai Golkar yang akan maju dalam Pilwali Kota Batu
-
DPC Partai Demokrat Batu masih akan rapat koordinasi hari Senin (29/5/2012), besok
-
Malam ini, DPC Partai Hanura dan PKNU membahas calon wakil wali kota (cawawali)
-
Budiono akhirnya mengikuti fit and proper test oleh DPD Partai Hanura.
-
Atmosfir pertarungan bakal calon Wali Kota Batu sudah terasa meskipun pemilihan wali Kota Batu masih empat bulan lagi.