Persebaya Surabaya
Bukan Hanya Umbar Kode ke Persebaya Surabaya, Gonzalo Ritacco Ungkap Siap Perkuat Bajul Ijo
Playmaker Argentina, Gonzalo Ritacco tak cuma umbar kode ke Persebaya Surabaya, tetapi juga siap perkuat Bajul Ijo.
Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Fatkhul Alami
Istiqlol, 12 pertandingan, 4 gol, 2 assist, 770 menit bermain.
Cienciano, 9 pertandingan, 169 menit bermain.
Qizilqum, 8 pertandingan, 1 assist, 119 menit bermain.
Delfin SC, 4 pertandingan, 1 assist, 45 menit bermain.
Manta FC, 2 pertandingan, 109 menit bermain.
Def. Belgrano, 1 pertandingan, 5 menit bermain.
Sempat Bikin Barito dan Rans Tertarik
Nama Gonzalo Ritacco sendiri bukan pertama kali dikaitkan dengan klub Liga 1.
Pemain kelahiran Pilar, Argentina itu sempat dikaitkan dengan Barito Putera dan Rans Nusantara FC beberapa waktu lalu.
“!!RUMOURS!!, Barito Putera dikaitkan dengan gelandang serang asal Argentina, Gonzalo Ritacco (29), Gonzalo Ritacco sendiri saat ini masih bermain untuk klub Venezuela, Deportivo Tachira (1st tier),” tulis @gozipbola.
Sayang, Gonzalo Ritacco gagal didatangkan Barito Putera pada saat itu.
Terkini, namanya dikaitkan dengan klub Liga 1 lainnya, RANS Nusantara FC.
Kabar masuknya Gonzalo Ritacco ke dalam lis bidikan RANS Nusantara FC diungkap oleh akun seputar sepak bola Indonesia, @ligawakandaindonesia, Selasa (23/4/2024).
"RUMORS: Gelandang serang asal Argentina yakni Gonzalo ritacco diminati oleh klub liga 1 yakni RANS FC untuk bergabung di musim 2024/25 mendatang.
Saat ini Gonzalo bermain di liga Peru (divisi pertama) bersama klub Cienciano bersama klub Cienciano doi telah mencatat: 9 Match Sebelumnya doi bermain bersama klub Táchira klub asal liga Venezuela (divisi pertama) doi telah mencatat musim lalu yakni: 28 Match 9 Goal 7 Asisst," tulis @ligawakandaindonesia.
Persebaya Surabaya
Persebaya
Surabaya
Gonzalo Ritacco
Bajul Ijo
Transfer Persebaya
SURYA.co.id
surabaya.tribunnews.com
| Bonek Lirik Mantan Rp8,69 M Comeback Untuk Tandem Dengan Rivera, Persebaya Mau CLBK? |
|
|---|
| Empat Kartu Merah dalam Lima Laga Terakhir, Pelatih Persebaya Enggan Salahkan Pemain |
|
|---|
| Berita Persebaya Hari Ini: Desakan Suporter Kecewa Kritik Pelatih, Strategi dan Manajemen |
|
|---|
| Gelombang Protes Bonek Suporter Persebaya Surabaya Belum Reda, Kini Ancam Kosongkan Tribun |
|
|---|
| Harga Tiket Persebaya vs Persis Solo Mulai Rp50.000, Sudah Bisa Dibeli |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/surabaya/foto/bank/originals/Gonzalo-Ritacco-playmaker-asal-Argentina-yang-dikaitkan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.