Persebaya Surabaya

Sempat Ditolak Persebaya Surabaya, Jebolan Eropa Kini Resmi Perkuat Tim Liga 2 Sada Sumut FC

Sebastian Kenny Ongkowijaya sempat trial di Persebaya Surabaya, jebolan Eropa itu kini resmi memperkuat tim Liga 2 Sada Sumut FC. 

Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Fatkhul Alami
Persebaya
Sebastian Ongkowijaya (Kanan) sempat trial di Persebaya Surabaya. Gelandang berusia 25 tahun itu kini bermain di Liga 2 

Lalu, saat Persebaya melakukan laga uji coba dengan Persis Solo, Sebastian Ongkowijaya tak tampak ikut dalam rombongan.

Sedangkan George Brown tak hanya ikut, tapi juga masuk dalam starting line-up untuk 60 menit permainan.

Setelah laga uji coba itu pula, George Brown banyak mendapat pujian untuk permainannya yang dinilai sudah bisa mengikuti irama Persebaya Surabaya.

Seharusnya, pekan ini menjadi evaluasi permainan kedua pemain itu selama Persebaya Surabaya. Karena Aji Santoso hanya memberi waktu trial untuk satu pekan.

Namun, belum ada pengumuman lebih lanjut dari Persebaya, nama George Brown sudah digadang-gadang bakal menjadi pemain yang akan dikontrak klub. Lalu bagaimana kelanjutan Sebastian Ongkowijaya? Patut ditunggu konfirmasi dari klub.

Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved