Persebaya Surabaya

PROFIL Wasit Barito Putera vs Persebaya Surabaya, Faulur Rosy Pernah Jadi Sorotan Persib Bandung

erikut profil wasit Faulur Rosy yang akan memimpin laga Barito Putera vs Persebaya Surabaya di laga pekan ke-29 LIga 1 2022/2023. 

Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Musahadah
Tribun Jabar
Wasit Faulur Rosy yang akan memimpin laga Barito Putera vs Persebaya Surabaya di laga Liga 1 2022/2023 pekan ke-29 

SURYA.co.id, - Berikut profil wasit Faulur Rosy yang akan memimpin laga Barito Putera vs Persebaya Surabaya di laga pekan ke-29 LIga 1 2022/2023. 

Persebaya bakal menghadapi Barito Putera di Stadion Demang Lehman, Banjarbaru, Kalimantan Selatan.

Laga ini bakal dapat disaksikan secara langsung live indosiar dan live streaming vidio.com pada Kamis (9/3) jam 15.00 WIB sore ini.

Jalannya pertandingan Barito Putera vs Persebaya akan dipimpin oleh wasit Faulur Rosy.

Gelandang Persebaya Surabaya, Alwi Slamat saat menghadapi Barito Putera
Gelandang Persebaya Surabaya, Alwi Slamat saat menghadapi Barito Putera (TribunJogja)

Wasit yang sempat memiliki lisensi FIFA itu adalah pria asal Aceh.

Baca juga: Berita Persebaya Hari Ini Populer: Laga Kontra Persik Tanpa Penonton, Langkah Berat ke Papan Atas

Baca juga: JADWAL Barito Putera vs Persebaya - Tekad Rizky Ridho di Pertandingan Liga 1 Pekan ke-29

Meski sempat memiliki lisensi FIFA, tetapi Faulur Rosy tak luput dari sorotan sejumlah pihak akibat keputusan yang pernah ia ambil.

Salah satu pihak yang sempat menyoroti kepimpinan Faulur Rosy adalah Persib Bandung.

Lalu seperti apa profil dan statistik kepemimpinan Faulur Rosy? berikut selengkapnya.

Profil Wasit Faulur Rosy

Nama: Faulur Rosy

Umur: 38 Tahun

Asal: Aceh

Lisensi: PSSI

Pertandingan: 66

Wasit Faulur Rosy yang akan memimpin laga Barito Putera vs Persebaya Surabaya di laga Liga 1 2022/2023 pekan ke-29
Wasit Faulur Rosy yang akan memimpin laga Barito Putera vs Persebaya Surabaya di laga Liga 1 2022/2023 pekan ke-29 (Tribun Jabar)
Halaman
1234
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    Klub
    D
    M
    S
    K
    GM
    GK
    -/+
    P
    1
    PSM Makasar
    34
    22
    9
    3
    63
    8
    35
    75
    2
    Persija Jakarta
    34
    20
    6
    8
    47
    11
    20
    66
    3
    Persib
    34
    19
    5
    10
    54
    25
    4
    62
    4
    Borneo
    34
    16
    9
    9
    64
    18
    24
    57
    5
    Bali United
    34
    16
    6
    12
    67
    21
    14
    54
    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved