Persebaya Surabaya
Berita Persebaya Hari Ini Populer: Tundukkan Borneo FC, Posisi Klasemen Bajul Ijo
Berikut Berita Persebaya hari ini populer, tundakkan Borneo FC 3-2, posisi Bajul Ijo di klasemen Liga 1, Jumat (3/2/2023).
Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Adrianus Adhi
Persebaya harus kehilangan Paulo Victor di menit ke-35.
Pemain bernomor punggung 9 itu mengalami c cedera dan harus digantikan oleh Michael Rumere.
Saling serang terus berlangsung di sisa babak pertama.
Hingga berakhirnya babak pertama, tak ada gol yang tercipta.
Skor Persebaya vs Borneo FC 0-0 di babak pertama.
Babak Kedua
Persebaya memulai babak kedua dengan serangan cepat.
Aksi Sho Yamamoto di sisi kiri lapangan diakhiri dengan umpan yang mengarah ke Rumere.
Tetapi tendangan dari Rumere masih melebar.
Ancaman kedua langsung diberikan pada menit 48.
Tendangan Ze Valente mengarah ke gawang, tetapi kiper Angga Saputro masih mampu menyelamatkan jalanya.
Di menit ke-51, Ernando mencatatkan sebuah penyelamatan dari trndanagn
Persebaya harus kebobolan di menit ke 56.
Matheus Pato berhasil melewati Ernando Ari dan menceploskan bola ke jala Persebaya.
Skor 1-0 untuk keunggulan tim tamu
Persebaya berusaha untuk membalas ketertinggalan.
Persebaya Surabaya
Berita Persebaya hari ini populer
Bajul Ijo
Borneo FC
Persebaya vs Borneo FC
Surabaya
SURYA.co.id
surabaya.tribunnews.com
Bola Lokal
Pos Striker Persebaya Surabaya Komplet, Tiga Penyerang Bajul Ijo Siap Getarkan Jala Lawan |
![]() |
---|
Alasan Persebaya Boyong Ferdinand Sinaga yang Sudah Berusia 34 Tahun |
![]() |
---|
Aji Santoso Beri Bocoran Skuad Persebaya vs Bali United di Surabaya 730 Game |
![]() |
---|
Transfer Persebaya Surabaya Makin Menggila, Bek Naturalisasi Persib Bandung Dikabarkan Jadi Incaran |
![]() |
---|
Ungkapan Kiper Muda Persebaya yang Ditemukan di Trenggalek |
![]() |
---|