Persebaya Surabaya

Cara Beli Tiket Persebaya vs Borneo FC, Bakal Ada Seremoni Pelepasan Marselino Ferdinan

Ada hal spesial yang akan terjadi di laga ini yaitu Persebaya Surabaya yang akan menyiapkan farewell ceremony untuk Marselino Ferdinan. 

Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Musahadah
Persebaya
Laga Persebaya vs Borneo FC bakal ada seremoni pelepasan Marselino Ferdinan, Jumat (3/2/2023) 

SURYA.co.id, - Berikut cara beli tiket Persebaya vs Borneo FC, bakal ada pelepasan Marselino Ferdinan

Laga Persebaya vs Borneo FC bakal digelar pada pekan ke-22 BRI Liga 1 2022. 

Pertandingan ini akan diselenggarakan di Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik pada Jumat (3/2/2023) jam 16.00 WIB. 

Ada hal spesial yang akan terjadi di laga ini yaitu Persebaya Surabaya yang akan menyiapkan farewell ceremony untuk Marselino Ferdinan

Produk kompetisi internal Persebaya Surabaya itu dipastikan bergabung dengan klub Liga Belgia yaitu KMSK Deinze. 

Eks Persebaya Surabaya, Marselino Ferdinan saat diresmikan sebagai pemain anyar KMSK Deinze
Eks Persebaya Surabaya, Marselino Ferdinan saat diresmikan sebagai pemain anyar KMSK Deinze (KMSK Deinze)

Dengan ini, Marselino Ferdinan menjadi pemain pertama jebolan kompetisi Liga Persebaya yang akan mentas bermain di benua Eropa. 

Baca juga: Jadwal Liga 1 Hari Ini: Persikabo vs Persita, Persis Lawan Bhayangkara, Persebaya Main Besok

Baca juga: Biodata Alta Ballah, Bek Persebaya Surabaya yang Jadi Pemain Muda Terbaik Liga 1 Pekan ke-21

Adapun informasi terkait farewell ceremony atau pelepasan Marselino Ferdinan diketahui dari unggahan resmi Persebaya. 

"Farewell Ceremony Marselino Ferdinan

Persebaya akan menggelar seremoni pelepasan Marselino Ferdinan

Keluarga dari Marselino Ferdinan juga akan hadir untuk menyampaikan pesan kepada Persebaya dan Bonek." tulis Persebaya 

Lalu bagaimana cara membeli tiket laga Persebaya vs Borneo FC? berikut selengkapnya. 

Cara Beli Tiket Persebaya vs Borneo FC

Pembelian tiket laga Persebaya vs Borneo FC sendiri sudah dapat dilakukan secara online melalui aplikasi tiket.com. website tiket.com, website Persebaya.id dan aplikasi Persebaya Selamanya. 

Berikut cara dapat Tiket Persebaya vs Borneo FC

Halaman
12
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    Klub
    D
    M
    S
    K
    GM
    GK
    -/+
    P
    1
    PSM Makasar
    31
    20
    9
    2
    57
    8
    34
    69
    2
    Persija Jakarta
    29
    16
    6
    7
    38
    11
    12
    54
    3
    Persib
    28
    16
    5
    7
    46
    25
    9
    53
    4
    Borneo
    30
    14
    8
    8
    55
    18
    21
    50
    5
    Madura United
    31
    14
    7
    10
    37
    14
    5
    49
    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved